KPI Beri Peringati 3 Lembaga Penyiaran Terkait Penyajian Berita Pilpres
Komisioner Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Pusat bidang Pengawasan Isi Siaran Mayong Suryo Laksono mengungkap, pihaknya telah melayangkan teguran pada tiga lembaga penyiaran karena kurang berimbang dalam penyajian berita pemilihan presiden.
Seperti ditayangkan Fokus Indosiar, Senin (18/3/2019), ketiganya mendapatkan teguran lantaran dinilai kurang berimbang dalam penyajian pemberitaan terhadap salah satu kontestan dalam pemilihan presiden 17 April mendatang.
"Kami sudah menjatuhkan sanksi kepada lembaga penyiaran yang disalahgunakan oleh pemilik atau partai, artinya memberi porsi berlebihan dan tidak berimbang," kata Mayong.
Menurut Mayong, KPI Pusat terus melakukan sosialisasi mengenai pengawasan penyiaran pemilu kepada lembaga siaran lokal di berbagai daerah. Dalam rapat koordinasi pengawasan penyiaran pemilu kepada lembaga penyiaran di Solo, diikuti perwakilan dari sejumlah stasiun televisi lokal dan radio lokal di Kota Solo.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
Mulai 1 Februari 2020 E-Tilang Berlaku bagi Sepeda Motor
Nasional 24 Jan 2020, 11:16 WIB -
Langgar Izin Tinggal, Puluhan TKI Dideportasi dari Malaysia
Nasional 24 Jan 2020, 11:01 WIB -
Buruh Tolak Omnibus Law, Moeldoko: Harusnya Pahami Niat Baik Pemerintah
Nasional 20 Jan 2020, 08:51 WIB
-
Pasangan Redflag Menurut Prilly Latuconsina, Luna Maya, Dara The Virgin
Hiburan 2 jam yang lalu -
Frederika Cull dan Fahad Haydra Main Pernah Nggak Pernah
Hiburan 2 jam yang lalu -
Banyak Yang Nggak Tahu, Rimar Bisa Gerakin Sendi-Sendinya Sendiri
Hiburan 3 jam yang lalu -
Viral Sekolah Yuni Shara di Batu Cuma Bayar 3.500, Pihak PAUD Klarifikasi: Sekarang SPP 250 Ribu
Hiburan 5 jam yang lalu -
VIDEO: Fakta Kericuhan Aksi Free West Papua di Kusumanegara Yogyakarta
Unik 5 jam yang lalu -
VIDEO: Fakta Oknum Polisi Aniaya Ibu Kandung di Bogor Pakai Tabung Gas Hingga Tewas
Unik 6 jam yang lalu -
Hotman Sebut Kasus Agus dan Novi Receh! Asri Welas Nangis Pas Sidang Cerai
Hiburan 6 jam yang lalu -
VIDEO: Timnas Indonesia Uji Coba Lawan Bali United, Marselino Ferdinan dan Pratama Arhan Sudah Gabung
Sepak Bola 6 jam yang lalu -
VIDEO: Detik-Detik Bus Rute Malang-Denpasar Tergelincir Nyaris Nyemplung ke Laut
Unik 7 jam yang lalu -
VIDEO: Prabowo Turunkan Biaya Makan Bergizi dari Rp15.000 Jadi Rp10.000!
TV 7 jam yang lalu