VIDEO: Polemik Pagar Laut Sepanjang 30,6 KM Rampung Dibongkar Hari Ini

VIDEO: Polemik Pagar Laut Sepanjang 30,6 KM Rampung Dibongkar Hari Ini

TNI Angkatan Laut (AL) memastikan,bila hari ini, 1...Selanjutnya

TNI Angkatan Laut (AL) memastikan,bila hari ini, 13 Februari 2025, pagar laut yang membentang di laut utara Tangerang, akan rampung dibongkar sepanjang 30,6 KM. Komandan Pasmar 1 (Danpasmar 1) Brigjen TNI (Mar) Dr. Hermanto, menjelaskan, hari ini pembongkaran pagar laut dilakukan di 3 kecamatan di Kabupaten Tangerang. Antara lain di Pakuhaji, Kronjo dan Teluknaga.

Ringkasan

Oleh Raden Asmoro Katon, Krismas Wahyu Utami pada 13 February 2025, 15:40 WIB

Video Terkait

Spotlights