VIDEO: Pertama Kalinya Penjualan Apple Turun Hingga 5 Persen, Ada Apa?

VIDEO: Pertama Kalinya Penjualan Apple Turun Hingga 5 Persen, Ada Apa?

Kinerja keuangan Apple meleset dilihat dari pendapatan, laba bersih dan penjualan. Laporan keuangan Apple tersebut mendorong saham Apple anjlok pada Kamis, 2 Februari 2022 setelah perdagangan.

Adapun setelah rilis laporan keuangan, saham Apple turun lebih dari tiga persen. Setelah perdagangan, saham Apple susut 3,2 persen ke posisi USD 145,99. Sedangkan pada perdagangan regular, saham Apple menguat 3,71 persen menjadi USD 150,82.

Ringkasan

Oleh Raden Asmoro Katon, Krismas Wahyu Utami pada 03 February 2023, 14:42 WIB

Video Terkait

Spotlights