VIDEO BERANI BERUBAH: Kolang Kaling, Buah Berkah Ramadan
Pandemi Covid-19 tak kunjung selesai. Selain membatasi pergerakan, situasi ini juga memberi dampak buruk bagi sebagian besar penghasilan masyarakat. Salah satu yang merasakannya adalah Umin, seorang petani kolang-kaling di daerah Sodong, Tasikmalaya, Jawa Barat.
Sebelum pandemi, penjualannya selalu baik dan rezeki lancar mengalir. Namun, kini Umin harus memutar otak lebih keras demi bisa bertahan di tengah masa sulit ini. Umin tak ingin menyerah sampai di situ saja.
Semangatnya untuk tetap bertahan memang patut dicontoh. Demi keluarganya, Umin tetap bergerak dan terus menekuni usaha kolang-kaling miliknya. Meski hanya cukup, namun pekerjaan ini halal.
Umin memiliki banyak harapan untuk masa depan, dan dia tetap berpikiran positif meski dunia sedang dilanda malapetaka bernama virus corona. Ramadhan tahun ini diharapkannya akan lebih baik dibanding tahun lalu.
Yuk, ikuti kisah ini maupun yang lainnya dalam Program Berani Berubah, hasil kolaborasi antara SCTV, Indosiar bersama media digital Liputan6.com dan Merdeka.com.
Program ini tayang di Stasiun Televisi SCTV setiap Senin di Program Liputan 6 Pagi pukul 04.30 WIB, dan akan tayang di Liputan6.com serta Merdeka.com pada pukul 06.00 WIB di hari yang sama.
Ingin tahu cerita lengkapnya, simak dalam video berikut ya.
RingkasanVideo Terkait
-
VIDEO: Ngeyel, Truk Paksa Terobos Perlintasan Kereta Saat Palang Tertutup
Unik 4 jam yang lalu -
VIDEO: Viral Maling Motor Apes Gagal Terobos Portal di Persada Bekasi
Unik 5 jam yang lalu -
VIDEO: Posisi Nuri Sahin Kian Terancam Setelah Borussia Dortmund Telan Kekalahan Beruntun
Olahraga 11 jam yang lalu -
VIDEO: Pep Guardiola Sebut Erling Haaland Sudah Selevel dengan Ronaldo dan Messi
Sepak Bola 12 jam yang lalu -
VIDEO: Meski Diguyur Hujan, Band Cigarettes After Sex Sukses Gelar Konser di Jakarta
Hiburan 13 jam yang lalu -
VIDEO: Firasat Ayah Pramugari, Diduga Anaknya Jadi Korban Kebakaran Glodok Plaza
Nasional 13 jam yang lalu -
VIDEO: Xi Jinping Teleponan dengan Donald Trump, Bahas Tiktok hingga Taiwan
Internasional 13 jam yang lalu -
Begini Cara Sridevi Atasi Bosan di Lokasi Syuting Magic 5
Dangdut 14 jam yang lalu -
VIDEO: Mantan PM Pakistan Imran Khan dan Istrinya Dipenjara Atas Kasus Korupsi
Internasional 14 jam yang lalu -
VIDEO: Benarkah Uang Rp 10 Ribu Emisi 2005 Tak Berlaku Lagi? Ini Faktanya!
Cek Fakta 16 jam yang lalu -
Nasib Pengungsi Rohingya di Aceh Belum Jelas, Imigrasi Minta Agar Segera Direlokasi
Hiburan 16 jam yang lalu