Beras Bantuan Pemerintah Berkurang, Warga Sumedang Protes
Aksi protes warga Desa Cimarias, Kecamatan Pamulihan, Sumedang, Jawa Barat terjadi saat mereka sedang mengambil jatah beras bantuan dari pemerintah yang mengalami pengurangan jumlah dari 10 kilogram menjadi 8 kilogram.
Seperti ditayangkan Fokus Indosiar, Selasa (24/9/20190, namun hal ini dibantah sebagai pengurangan oleh petugas Tenaga Kerja Sosial (TKS) Kecamatan Pamulihan.
Menurutnya, kualitas beras di bulan September lebih bagus hingga harganya mengalami kenaikan yang berpengaruh kepada menurunnya jumlah beras.
"Karena dilihat dari Kemensos ada edaran baru bahwa beras buat alokasi September yaitu dari Bulog. Terus dilihat dari harga sekarang, itu kisaran lagi harga tinggi. Jadi otomatis itu mengurangi timbangan beras juga," ujar Petugas TKS Kecamatan Edi Rohana.
Di satu sisi, Dirut Perum Bulog Budi Waseso yang mengambil sejumlah sampel dari seluruh Indonesia mendapati bahwa beras bantuan dari pemerintah bukanlah beras premium seperti yang dijadikan alasan kepada masyarakat melainkan beras yang kualitasnya medium.
"Kenapa ini bisa terjadi? Karena ada mafianya. Nah ini nanti kita ungkap sampai akar yang paling besar. Karena tidak mungkin ini hanya cere-cere yang kerja, tidak, karena uang triliunan," ujar Dirut Perum Bulog Budi Waseso.
Hingga saat ini Badan Urusan Logistik (Bulog) sudah melakukan investigasi dan menemukan fakta-fakta dugaan penyelewengan.
RingkasanVideo Terkait
-
Fokus Pagi : Luapan Air Kali Krukut Merendam Jalan dan Permukiman di Kawasan Cilandak
TV 11 menit yang lalu -
Fokus Pagi : Luapan Air Kali Krukut Merendam Jalan dan Permukiman di Kawasan Cilandak
TV 11 menit yang lalu -
Fokus : Banjir Luapan Sungai Citarum di Bandung Tak Kunjung Surut
TV 22 jam yang lalu
-
Sigap Namun Santai, Begini Aksi Vincent Verhaag Selamatkan Puteranya Saat Tercebur Kolam Renang
Hiburan 38 menit yang lalu -
Laura Siburian Bikin Pengakuan Mengejutkan, 'Mantan Manajerku Adalah Mantan Pacarku'
Hiburan 39 menit yang lalu -
VIDEO: Pemain Korea-Korea Selecao Menikmati Berlatih di Dinginnya Malam Portugal
Sepak Bola 45 menit yang lalu -
Gaya Elegan Serba Hitam Artis di FFI 2024, Prilly Latuconsina, Laura Basuki, hingga Chelsea Islan
Lifestyle 1 jam yang lalu -
Olivia Marsh Ditantang Main This or That, Akui Hal Ini!!
Hiburan 1 jam yang lalu -
VIDEO: Liverpool Menang Tipis Atas Southampton, Mohamed Salah Jadi Pahlawannya
Sepak Bola 2 jam yang lalu -
VIDEO: KPK Ungkap Alasan Gubernur Bengkulu Pakai Seragam Polisi
Nasional 2 jam yang lalu -
VIDEO: Debut Ruben Amorim Sebagai Pelatih MU, Diwarnai dengan Hasil Imbang Melawan Ipswich Town
Sepak Bola 2 jam yang lalu -
VIDEO: KPK Resmi Tetapkan Gubernur Bengkulu Jadi Tersangka
Nasional 2 jam yang lalu -
Debut Amorim di Manchester United Berakhir Imbang, Timnas Indonesia Dicukur Thailand
Sepak Bola 3 jam yang lalu -
VIDEO: Belajar Sejarah Sekaligus Menikmati Indahnya Belem, Sambil Merasakan Manisnya Pasteis de Nata
Sepak Bola 3 jam yang lalu -
VIDEO: Menikmati Nonton Langsung Pertandingan Benfica Vs Estrela Amadora, Spektakuler!
Sepak Bola 16 jam yang lalu -
VIDEO: Kampiun 4 Tahun Beruntun, Max Verstappen Kembali Jadi Juara Dunia F1 2024
Olahraga 16 jam yang lalu -
VIDEO: Kopi Pagi: Zonasi kembali Digugat, Diteruskan atau Dihentikan?
TV 19 jam yang lalu