Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) ciptakan sebuah aplikasi yang disematkan dalam telepon pintar. Aplikasi ini berfungsi mengidentifikasi jenis kayu dalam waktu sangat cepat.