Tinjau Calon Ibu Kota, Jokowi Sebut Kaltim Cukup Strategis
Rombongan Presiden Joko Widodo atau Jokowi tiba di kawasan Bukit Soeharto, tepatnya di kilometer 49 Kecamatan Samboja, Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur. Lokasi ini adalah lahan yang ditawarkan Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur untuk Ibu Kota negara pengganti Jakarta.
Seperti ditayangkan Liputan6 SCTV, Rabu (8/5/2019), menurut Jokowi, lahan yang ditawarkan Pemerintah Kaltim cukup strategis karena diapit dua bandara dan dua pelabuhan besar. Yakni, Bandara Internasional Aji Pangeran Tumengung Pranoto Samarinda dan Bandara Internasional Sultan Aji Muhammad Sulaiman Sepinggan Balikpapan.
Serta dua pelabuhan besar, Pelabuhan Palaran di Samarinda dan Pelabuhan Semayang di Balikpapan.
Usai dari Kalimantan Timur, Presiden dan rombongan langsung menuju Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah. Tujuannya sama, meninjau lokasi alternatif Ibu Kota baru pemerintahan.
Peninjauan Presiden Jokowi ke lokasi baru Ibu Kota ini sebagai bentuk keseriusan pemerintah untuk memindahkan Ibu Kota negara. (Rio Audhitama Sihombing)
RingkasanVideo Terkait
-
VIDEO: Momen Jokowi Nonton Langsung Timnas Indonesia di GBK, Duduk di Tribun Bareng Penonton Lain
Unik Kemarin pukul 19:00 WIB -
Dharma Pongrekun Yakin Kuasa Tuhan Jauh Lebih Besar dari Jokowi
Nasional Kemarin pukul 16:52 WIB -
VIDEO: Dharma Pongrekun Yakin Kuasa Tuhan Jauh Lebih Besar dari Jokowi
Nasional 20 Nov 2024, 11:15 WIB
-
VIDEO: Dua Sepeda Motor Terlibat Kecelakaan di SPBU Siyono Gunungkidul
Unik 5 jam yang lalu -
VIDEO: Perpanjang Kontrak di Manchester City, Pep Guardiola Miliki Banyak PR
Sepak Bola 6 jam yang lalu -
VIDEO: Viral Lampu Jalan Berkedip Hingga Ganggu Pengendara di Yogyakarta
Unik 6 jam yang lalu -
VIDEO: Ducati Kuasai MotoGP 2024
Olahraga 7 jam yang lalu -
VIDEO: Wapres Gibran Tegaskan Bawaslu harus Netral di Pilkada 2024
TV 7 jam yang lalu -
VIDEO: Fenomena Antrian Panjang Buang Sampah di Depo Karang Kota Yogyakarta
Unik 7 jam yang lalu -
VIDEO: Masih Berstatus Terpidana! Mary Jane Veloso Dipulangkan ke Filipina
TV 8 jam yang lalu -
Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Panen Piala Citra, Anak Ke-2 Song JoongKi Lahir
Hiburan 8 jam yang lalu -
VIDEO: Geger! Penemuan Bangunan Diduga Peninggalan Kerajaan Padjajaran
Nasional 8 jam yang lalu