Ribuan Warga dan Sejumlah Tokoh Hadiri Apel Kebangsaan di Semarang
Ribuan warga dan sejumlah tokoh serta ulama hadir dalam apel kebangsaan bertema "Kami Merah Putih" di Lapangan Pancasila, Semarang, Jawa Tengah, Minggu.
Seperti ditayangkan Fokus Indosiar, Senin (18/3/2019), puncak acara apel kebangsaan "Kita Merah Putih" di Lapangan Pancasila ditandai penyerahan bendera merah putih oleh sejumlah tokoh penting yang hadir. Selain itu, dilakukan deklarasi dan orasi kebangsaan oleh beberapa tokoh nasional, seperti Mahfud MD, KH Maemun Zubair, Gus Mawafiq serta ulama besar Habib Lutfi Bin Yahya.
Apel ini merupakan ajakan untuk mempererat persatuan dan untuk mengembalikan kecintaan warga terhadap tanah airnya menyusul panasnya suasana politik.
"Apel ini menyatukan orang-orang yang selama ini mungkin punya pemikiran yang terbelah, kita ingin berikan pesan agar saling menjaga, bertoleransi, dan mencintai bangsa dan negara" kata Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo.
"Kampanye ini penting dilakukan oleh semua kelompok masyarakat agar 17 April nanti kita bersatu sebagai warga," jelas Tokoh Nasional Mahfud MD.
Dalam acara apel kebangsaan, masyarakat Jawa Tengah disuguhi dengan acara musik di lima panggung hiburan. Acara berlangsung dengan meriah dengan pengamanan ketat aparat TNI-Polri.
RingkasanVideo Terkait
-
Fokus : Hujan Deras dan Angin Kencang di Solo Terbangkan Atap Rumah
TV 2 jam yang lalu -
Fokus : Banjir Luapan Sungai Citarum di Bandung Tak Kunjung Surut
TV Kemarin pukul 15:02 WIB
-
VIDEO: Jadi Tersangka Usai OTT KPK, Calon Gubernur Bengkulu Resmi Ditahan
TV 2 jam yang lalu -
VIDEO: Gubernur Bengkulu Ditangkap KPK Bersama Tujuh Pejabat Pemerintah
TV 4 jam yang lalu -
VIDEO: Penampilan Konsisten Mohamed Salah, Gendong Liverpool ke Puncak Klasemen Liga Inggris
Sepak Bola 4 jam yang lalu -
VIDEO: Kampanye Hitam Pilwalkot Bekasi, Dua Pelaku Ditangkap Warga
TV 4 jam yang lalu -
Ririe Fairus Doakan Pernikahan Nissa Sabyan Samawa, Isu Dewi Perssik Main Berondong
Hiburan 5 jam yang lalu -
Gaya Lady Like ala Laura Basuki, Pancarkan Kesan Feminin yang Ultima
Lifestyle 5 jam yang lalu -
Eksplorasi Gaya Modest Irish Bella yang Kreatif dengan Paduan Cantik dan Manis
Lifestyle 5 jam yang lalu -
Pesona Maria Theodore dengan Riasan Hollywood Glam, Disebut Mirip Selena Gomez
Lifestyle 5 jam yang lalu -
Aset Perusahaan Inul Daratista Dibawa Kabur Pegawai, Kerugian Mencapai Rp 1 Milyar
Hiburan 6 jam yang lalu -
Jarang Diketahui, Ini Cara Mandi yang Bikin Badan Lebih Bersih dan Wangi
Lifestyle 6 jam yang lalu -
VIDEO: Calon Wakil Bupati Ciamis Meninggal Dunia, Diduga Terkena Serangan Jantung
Nasional 7 jam yang lalu -
Ngikutin Aktivitas Kris Dayanti Seharian, Banyak Banget yang Dilakuin!
Hiburan 7 jam yang lalu -
VIDEO: Penampakan Lokasi Tambang yang Jadi Alasan Polisi Tembak Polisi di Solok
Nasional 7 jam yang lalu -
VIDEO: Santri yang Diduga Gantung Diri, Autopsi Ungkap Dugaan Tindak Pidana
TV 7 jam yang lalu