Ditinggal Suami Bekerja, Bidan di Ogan Ilir Jadi Korban Tindak Asusila
Rumah seorang bidan di Ogan Ilir, Sumatera Selatan, menjadi target pencurian saat pemilik rumah dalam keadaan tertidur pulas. Korban juga diduga mengalami tindak asusila.
Seperti ditayangkan Patroli Indosiar, Jumat (22/2/2019), olah TKP langsung dilakukan aparat Polres Ogan Ilir dan Puslabfor Mabes Polri Palembangdi rumah dinas sang bidan di Desa Simpang Labuhan Dalam.
Peristiwa terjadi saat korban yang tinggal bersama anaknya yang berusia 9 bulan tengah tertidur pulas. Pelaku yang masuk dengan mencongkel jendela kamar, diduga awalnya akan melakukan pencurian, sebab telepon genggam dan laptop korban hilang.
Namun, karena melihat korban yang ditinggal suaminya bertugas sebagai anggota TNI itu, pelaku diduga melakukan tindak asusila.
Guna kepentingan penyelidikan, polisi masih memeriksa sejumlah saksi dan keterangan korban. Sementara itu, sejumlah benda dari lokasi kejadian turut diamankan. Sedangkan sidik jari yang ditemukan dari jendela kamar menjadi petunjuk penting dalam mengejar pelaku. (Galuh Garmabrata)
RingkasanVideo Terkait
-
VIDEO: Viral Polisi Tangkap Satu Pelaku Perampokan Di Tol Tanjung Priok
Unik 06 Jan 2025, 22:00 WIB -
VIDEO: Pria Dituduh Curi HP oleh Oknum Dokter di Palembang, Dimaki Saat Angkat Telepon Pemilik
Unik 27 Des 2024, 19:15 WIB -
VIDEO: Detik-detik Perampokan Toko Emas di Pasar Kemukusan, Pelaku Bawa Senjata Api
Unik 26 Des 2024, 08:00 WIB
-
VIDEO: Dapat Makan Bergizi Gratis, Siswa di Papua Bahagia
Nasional Baru saja -
VIDEO: Sehari Doald Trump Dilantik, Rusia dan Ukraina Kembali 'Baku Hantam'
Internasional 51 menit yang lalu -
VIDEO: Gencatan Senjata di Gaza Hasil Mediasi Tandem Utusan Biden-Trump
Internasional 54 menit yang lalu -
Tanggapi Konflik Rusia dan Ukraina, Donald Trump: Putin Cerdas
Hiburan 56 menit yang lalu -
VIDEO: Pelantikan Donald Trump: Seruan Lakukan "Revolusi Akal Sehat"
Internasional 2 jam yang lalu -
VIDEO: Takut Perang dan Instabilitas, Makin Banyak Warga Amerika Beli "Bungker" Anti-Bom
Internasional 3 jam yang lalu -
VIDEO: Warga New York Lepas Stres dengan "Subway Therapy"
Sehat 4 jam yang lalu -
Nostalgia Momen Nikita Willy Interview 7 Tahun lalu, Ketawa Sampai Jongkok
Hiburan 12 jam yang lalu -
Refal Hady & Nadya Arina Punya Insight Baru Soal Percintaan | Cinta Tak Pernah Tepat Waktu
Hiburan 12 jam yang lalu -
Ternyata Refal Hady Masih Saudaraan Sama Ayu Ting Ting?
Hiburan 12 jam yang lalu -
VIDEO: Bongkar Tiga Situs Judol, Polri Sita Aset Rp61 Miliar Lebih
TV 16 jam yang lalu