Mulan Jameela Kunjungi Ahmad Dhani di Rutan Cipinang
Mulan Jameela, istri terpidana Ahmad Dhani Prasetyo tiba di Rutan Kelas I Cipinang, Jakarta Timur, bersama sejumlah kerabat dan kuasa hukum keluarga, Rabu pagi.
Seperti ditayangkan Liputan6 SCTV, Rabu (30/1/2019), kunjungan Mulan merupakan pertama kali sejak Ahmad Dhani menghuni Rutan Kelas I Cipinang setelah divonis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.
Kuasa hukum Dhani menyatakan, kliennya dalam kondisi sehat di dalam rutan. Tim kuasa hukum juga masih mematangkan memori banding.
Musisi sekaligus politisi Partai Gerindra Ahmad Dhani Prasetyo dipidana majelis hakim PN Jakarta Selatan dengan penjara 1 tahun 6 bulan.
Dhani dinyatakan terbukti melakukan ujaran kebencian di media sosial dan melanggar Undang-Undang tentang Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE). (Muhammad Gustirha Yunas)
RingkasanVideo Terkait
-
Potret Nagita Slavina dan Raffi Ahmad Jadi Pasangan India di Video Klip Lagu Ahmad Dhani dan Raisa
Lifestyle 10 Jan 2025, 15:41 WIB -
Potret Publik Figur Kenakan Pakaian Serba Putih saat Hadir di Ulang Tahun ke-3 Putra Lesti Kejora
Lifestyle 31 Des 2024, 15:53 WIB -
Gaya Anggota DPR RI saat Dilantik, Intip Busana Titiek Soeharto hingga Melly Goeslaw
Lifestyle 07 Okt 2024, 12:44 WIB
-
Kesan Ji Soo dan Park Jeong-min Saat Pertama Kali Ketemu | Newtopia
Hiburan 6 jam yang lalu -
Ini Yang Dilakukan Ji Soo Kalau Beneran Dikejar Zombie | Newtopia
Hiburan 7 jam yang lalu -
VIDEO: Lubang Besar di Jalan Pantura Wonosari Ngaliyan Membahayakan Pengendara
Unik 9 jam yang lalu -
VIDEO: KPK Absen, Sidang Praperadilan Hasto Ditunda hingga 5 Februari 2025
TV 9 jam yang lalu -
Fokus : Belasan Orang Tewas Tertimpa Tanah Longsor di Petungkriyono Pekalongan
TV 10 jam yang lalu -
VIDEO: Bencana Alam Tanah Longsor Di Petungkriyono Tewaskan 15 Orang
Unik 10 jam yang lalu -
VIDEO: Banjir Di Grobogan Menyebabkan Perubahan Rute Kereta Api Semarang-Surabaya
Unik 11 jam yang lalu -
VIDEO: Profil Menpar Widiyanti Putri, Menteri Terkaya di Kabinet Prabowo
Unik 11 jam yang lalu -
VIDEO: Media Sosial Justin Bieber Dibajak, Ibunda Prilly Latuconsina Merestui Anaknya Pacaran
Hiburan 11 jam yang lalu -
Dilamar dengan Cara yang Romantis, Intip Momen Bahagia Ochi Rosdiana
Lifestyle 12 jam yang lalu -
8 Potret Manis Rose BLACKPINK dengan Rambut Keriting dan Baju Tidur Pink Edisi Valentine
Lifestyle 13 jam yang lalu -
VIDEO: Ngakak! Bocah Tersangkut di Pagar Usai Main Petak Umpet di Rumah Tetangga
Unik 13 jam yang lalu -
Dilamar dengan Cara yang Romantis, Intip Momen Bahagia Ochi Rosdiana
Lifestyle 13 jam yang lalu