VIDEO: Luis Milla Sebut Latihan Timnas Indonesia U-23 Ini Sempurna
- Komentar menarik hadir saat Timnas Indonesia U-23 menjalani pemusatan latihan di Lapangan ABC, Senayan, Jakarta, pada Senin (19/2/2018). Komentar tersebut terlontar dari Pelatih Timnas U-23, Luis Milla.
Komentar Luis Milla ini saat beberapa pemain Timnas Indonesia U-23 melakukan latihan umpan pendek cepat dan transisi. Ia berteriak mengatakan "ini yang saya mau! Sempurna!", seperti yang dikatakan sang penerjemah yang ikut menemani Milla memimpin latihan, Bayu Eka Sari.
Timnas Indonesia U-23 sudah melakoni pemusatan latihan selama dua hari pada pekan ini. Latihan hari pertama digelar pada Minggu (18/2/2018).
Selain wajah-wajah lama, terdapat empat nama yang baru dipanggil seperti Nelsom Alom, Muhammad Ridho, Dandi Maulana Abdulhak, dan I Made Andhika Pradana Wijaya.
"Pemain yang dipanggil timnas selalu memberikan yang maksimal. Termasuk pemain-pemain baru dan kami senang dengan kehadiran mereka," kata Pelatih Timnas Indonesia, U-23, Luis Milla, kepada wartawan sesuai sesi latihan.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO Half Time Show: Mendadak Polisi di Liga 1, Luis Milla Minggat Persib Bagaimana Nasibmu?
Sepak Bola 29 Jul 2023, 13:07 WIB -
MU Dibantai Klub Divisi 4, Persib Tunjuk Pengganti Luis Milla
Sepak Bola 27 Jul 2023, 10:56 WIB -
VIDEO: Luis Milla Ungkap Alasan Utama Berpisah dengan Persib Bandung
Sepak Bola 15 Jul 2023, 16:47 WIB
-
VIDEO: Menikmati Nonton Langsung Pertandingan Benfica Vs Estrela Amadora, Spektakuler!
Sepak Bola 3 jam yang lalu -
VIDEO: Kampiun 4 Tahun Beruntun, Max Verstappen Kembali Jadi Juara Dunia F1 2024
Olahraga 3 jam yang lalu -
VIDEO: Kopi Pagi: Zonasi kembali Digugat, Diteruskan atau Dihentikan?
TV 7 jam yang lalu -
VIDEO: Gerebek Gubuk di Lampung Timur, Polisi Temukan Alat Isap Sabu
TV 8 jam yang lalu -
VIDEO: Cagub Petahana Bengkulu, Rohidin Mersyah, Terjerat OTT KPK
TV 8 jam yang lalu -
Fokus : Banjir Luapan Sungai Citarum di Bandung Tak Kunjung Surut
TV 9 jam yang lalu -
Fokus Pagi : Tanggul Kali Ciledug Jebol, Permukiman Warga Terendam Banjir
TV 9 jam yang lalu -
VIDEO: Sungai Citarum Belum Surut, Macet Panjang terjadi di Kabupaten Bandung
Nasional 11 jam yang lalu -
VIDEO: Manchester City Dibantai Tottenham Hotspur di Kandang, Tambah Catatan Buruk Pep Guardiola
Sepak Bola 12 jam yang lalu -
VIDEO: Imbas Wisatawan Mengeluh, Belasan Pengamen di Bogor Kena Razia
Nasional 12 jam yang lalu -
VIDEO: Kapolri Berikan Penghargaan untuk AKP Ulil Ryanto Anshari
Nasional 13 jam yang lalu