VIDEO: Larang Penggunaan Huawei, Amerika Serikat Kucurkan 1 Miliar Dolar

VIDEO: Larang Penggunaan Huawei, Amerika Serikat Kucurkan 1 Miliar Dolar

Perusahaan teknologi Tiongkok Huawei lama disorot pejabat AS karena dituding memata-matai pengguna dan bersinergi dengan pemerintah Tiongkok. AS berupaya meyakinkan sekutunya untuk meninggalkan produk Huawei. Tapi sejumlah wilayah pedalaman AS telah telanjur menggunakan perangkat Huawei.

Ringkasan

Oleh Mohamad Hafiz Aldi, Yoga Nugraha pada 01 July 2020, 20:00 WIB

Video Terkait

Spotlights