VIDEO: Tira Persikabo Berharap Ciro Alves Tampil Gemilang di BRI Liga 1 2021/2022
Tira Persikabo akan berhadapa dengan Madura United dalam lanjutan BRI Liga 1 2021/2022. Pertandingan yang akan digelar Jumat (3/9/2021). Nama Ciro Alves menjadi salah satu nama yang paling ditunggu dalam pertandingan kali ini.
Ciro Alves membuktikan dirinya adalah pemain yang setia untuk Tira Persikabo. Ketika kompetisi vakum pada tahun lalu, penyerang asal Brasil itu terus diterpa rumor hijrah dari Laskar Pajajaran.
Ciro Alves adalah top scorer Tira Persikabo pada musim 2019 dengan 14 gol. Striker berusia 32 tahun itu masih bakal terus diandalkan Laskar Pajajaran di BRI Liga 1.
Tira Persikabo juga mengharapkan jika penampilan dari Ciro Alves di BRI Liga 1 musim ini akan gemilang seperti sebelumnya.
"Ciro pemain yang bagus, ia memiliki kemampuan dan tehnik-tehnik bola yang bagus. Kita berharap ia akan menampilkan kemampuan terbaiknya, dan ia juga menjadi leader dalam tim kita." Ujar sang pelatih.
Laga antara Tira Persikabo melawan Madura United nanti juga akan menjadi pembuktian untuk Ciro Alves. Ia akan bersaing ketat dengan lini belakang Madura United di lanjutan pertandingan BRI LIga 1 2021/2022.
RingkasanVideo Terkait
-
VIDEO Bola Break: Bedah Kekalahan Timnas Indonesia Bersama Ricky Nelson, Banyak Pelajaran yang Bisa Diambil
Sepak Bola 19 jam yang lalu -
VIDEO: Deretan Aksi Punggawa Timnas Indonesia Saat Hadapi Timnas Jepang di SUGBK
Sepak Bola 16 Nov 2024, 17:09 WIB
-
VIDEO: Kebakaran Padam, Jalur Pendakian Gunung Rinjani Kembali Dibuka
Nasional 10 jam yang lalu -
VIDEO: Info Kriminal: Ada Polisi Nakal, Lapor Propam
TV 10 jam yang lalu -
VIDEO: Prabowo dan Trudeau Sepakati Kerja Sama Strategis Indonesia-Kanada
TV 11 jam yang lalu -
VIDEO: KTT APEC Berakhir, Prabowo Dorong Perdagangan Bebas dan Adil
TV 11 jam yang lalu -
VIDEO: Ribuan Warga Antusias Berburu Tiket Kereta Api Murah di KAI Expo 2024
TV 11 jam yang lalu -
VIDEO: Menelusuri Sejarah di Sangiran Lewat Festival Jerami Purba
Nasional 13 jam yang lalu -
VIDEO: Antusias Warga Kunjungi 50 Desa Wisata Terbaik di Kawasan Car Free Day
Lifestyle 14 jam yang lalu -
VIDEO: Bersolek, Kambing-Kambing Ikut Fashion Show di Kulon Progo
Nasional 15 jam yang lalu -
VIDEO: Puncak Latgabma Keris Woomera 2024, TNI Harap Latihan Bersama Australia Berlanjut
Nasional 15 jam yang lalu -
VIDEO: Ilegal di Indonesia! Apa yang Harus Dilakukan Agar iPhone 16 Bisa Resmi Diperjualbelikan?
Teknologi 21 jam yang lalu -
VIDEO: Momen Suporter Jepang Bersihkan Sampah Seusai Laga Jepang vs. Indonesia
Unik Kemarin pukul 21:00 WIB -
VIDEO: Fakta Kebakaran Mobil Ertiga di Area Pejaksan Malioboro, Api Muncul dari Bohlam
Unik Kemarin pukul 20:30 WIB