VIDEO: Omzet Perajin Tas di Sidoarjo Turun Imbas Corona COVID-19
Salah satu gerai perajin tas dan jaket kulit Tanggulangin, yang menutup tokonya adalah milik Roni Yudianto, sejak tiga pekan terakhir tokonya ditutup karena sepi pembeli, seiring merebaknya Covid-19 di Sidoarjo.
Roni juga terpaksa mengurangi jumlah karyawan di bagian produksi, dari 17 karyawan yang ada, 10 dirumahkan, sementara 7 lainnya masih bisa mengerjakan tas di rumahnya masing-masing.
Dengan penutupan toko, dan pengurangan karyawan, praktis, Roni hanya mengandalkan penjualan sistem online. Meski omzetnya turun hingga 50 persen.
"Kami rumahkan, jadi dirumahkan dalam arti, kami suruh kerja di rumah untuk menghindari kerumunan, untuk menghindari bekerja dengan jarak yang cukup dekat," ungkap Roni Yudianto, Perajin dan Pemilik Gerai Tas. Demikian diberitakan pada Fokus, 20 April 2020.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Pemotor Kabur Usai Tabrak Gerobak Bakso di Sidoarjo
Unik 25 Sep 2024, 19:30 WIB -
VIDEO: Aksi Heroik Satpam Tutup Portal Perumahan Saat Terduga Maling Hendak Kabur Hingga Jatuh
Unik 29 Ags 2024, 19:30 WIB -
VIDEO: Viral! Sumur di Sidoarjo Keluarkan Asap dan Suhu Airnya Capai 54 Derajat Celcius
Nasional 08 Ags 2024, 14:36 WIB
-
Pasangan Redflag Menurut Prilly Latuconsina, Luna Maya, Dara The Virgin
Hiburan 2 jam yang lalu -
Frederika Cull dan Fahad Haydra Main Pernah Nggak Pernah
Hiburan 2 jam yang lalu -
Banyak Yang Nggak Tahu, Rimar Bisa Gerakin Sendi-Sendinya Sendiri
Hiburan 2 jam yang lalu -
Viral Sekolah Yuni Shara di Batu Cuma Bayar 3.500, Pihak PAUD Klarifikasi: Sekarang SPP 250 Ribu
Hiburan 4 jam yang lalu -
VIDEO: Fakta Kericuhan Aksi Free West Papua di Kusumanegara Yogyakarta
Unik 5 jam yang lalu -
VIDEO: Fakta Oknum Polisi Aniaya Ibu Kandung di Bogor Pakai Tabung Gas Hingga Tewas
Unik 5 jam yang lalu -
Hotman Sebut Kasus Agus dan Novi Receh! Asri Welas Nangis Pas Sidang Cerai
Hiburan 6 jam yang lalu -
VIDEO: Timnas Indonesia Uji Coba Lawan Bali United, Marselino Ferdinan dan Pratama Arhan Sudah Gabung
Sepak Bola 6 jam yang lalu -
VIDEO: Detik-Detik Bus Rute Malang-Denpasar Tergelincir Nyaris Nyemplung ke Laut
Unik 6 jam yang lalu -
VIDEO: Prabowo Turunkan Biaya Makan Bergizi dari Rp15.000 Jadi Rp10.000!
TV 6 jam yang lalu