VIDEO: Polisi di Surabaya Terapkan Physical Distancing di Dua Jalan Ini
Kepolisian Daerah Jawa Timur, mulai menerapkan kebijakan menutup sejumlah ruas jalan protokol di Surabaya, Jawa Timur pada jam-jam tertentu. Seperti yang terjadi pada Jum'at malam, Kepolisian Daerah Jawa Timur menutup ruas Jalan Darmo serta Tunjungan.
Penutupan jalan dilakukan untuk menerapkan kebijakan physical distancing atau jaga jarak aman antar warga agar tak terinfeksi Covid-19. Berikut video pemberitaannya pada Liputan6,28 Maret 2020.
Ruas Jalan Raya Darmo dan Tunjungan, Surabaya ditutup mulai pukul 7 hingga 11 malam. Saat penutupan jalan, polisi kemudian menyemprotkan cairan disinfektan menggunakan truk water canon.
Penyemprotan disinfektan digelar karena penyebaran virus corona di Surabaya, kawasan Surabaya Selatan menjadi kawasan terbanyak warga terjangkit virus corona. Yakni, 14 orang dari jumlah total 33 orang yang terjangkit di seluruh Surabaya.
"Yang akan dimulai malam ini dan ke depan, kita akan lakukan jam-jam tertentu, memang daerah tersebut bersih tidak ada kegiatan, orang lalu-lalang," kata Irjen Pol Luki Hermawan, Kapolda Jawa Timur.
Penutupan ruas Jalan Tunjungan dan Jalan Raya Darmo Surabaya akan dilakukan selama tiga hari di jam-jam tertentu. Pada Sabtu, penutupan digelar pukul 10 pagi hingga pukul 02 siang, dilanjutkan pukul 4 sore hingga 11 malam. Ketentuan yang sama akan diterapkan keesokan harinya atau pada Minggu.
RingkasanVideo Terkait
-
VIDEO: Miris! Gudang Penampungan Anjing Konsumsi Digerebek di Banyuwangi, Hendak Dikirim ke Solo Raya
Unik 19 Nov 2024, 16:00 WIB -
VIDEO: Viral Jalan Desa di Sampang Dibangun dari Sumbangan TikTok dan Warga, Bukan Dana Desa
Unik 13 Nov 2024, 20:00 WIB -
VIDEO: Siswa Disuruh Sujud dan Menggonggong, Polisi Periksa 8 Saksi
Nasional 13 Nov 2024, 12:15 WIB
-
VIDEO: Praperadilan Tom Lembong Ditolak, Kasus Korupsi Impor Gula Berlanjut!
TV 4 jam yang lalu -
VIDEO: Tiket Pesawat Turun 10 Persen Libur Nataru Jadi Lebih Hemat
TV 4 jam yang lalu -
VIDEO: Emak-Emak Parkir Mobil di Tengah Jalan, Panik Usai Bikin Macet
Unik 5 jam yang lalu -
VIDEO: Kabar Gembira! Gaji Guru ASN dan Non-ASN Naik di Tahun 2025
TV 5 jam yang lalu -
VIDEO: Diduga Tembak Siswa SMK, Anggota Polrestabes Jalani Pra-Rekonstruksi
TV 5 jam yang lalu -
VIDEO: Detik-Detik Bus Mira Lawan Arus Adu Banteng vs Truk di Klaten
Unik 7 jam yang lalu -
VIDEO: 4 Bek Kiri yang Bisa Jadi Target Ruben Amorim untuk Manchester United
Sepak Bola 8 jam yang lalu -
VIDEO: Korea-Korea Selecao Tampil Istimewa di Portugal, Menang Telak atas Vitoria Clube de Lisboa
Sepak Bola 9 jam yang lalu -
VIDEO: Diterjang Banjir, Warga Pekalongan Tetap Antusias ke TPS
Nasional 9 jam yang lalu -
Fokus : Mencoblos di Lokasi Pengungsian Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
TV 10 jam yang lalu -
Fokus Pagi : Pemakaman Korban Kecelakaan Ditabrak Truk di Slipi
TV 10 jam yang lalu -
VIDEO: Dicky Candra Nyoblos Bareng Istri, Pasrah dan Berharap yang Terpilih Amanah
Pemilu 11 jam yang lalu