:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/thumbnails/3001282/original/098996100_1576777626-ets-ultah-20anjing-2c-20uniknya-20pesta-20ulang-20tahun-20meriah-20seekor-20anjing-9b79-640x360-00012.jpg)
VIDEO: Uniknya Perayaan Ulang Tahun Anjing di Surabaya
Pesta ulang tahun meriah, ternyata tak hanya dilak...Selanjutnya
Pesta ulang tahun meriah, ternyata tak hanya dilakukan manusia. Di Surabaya, misalnya, ulang tahun mewah ternyata juga dirayakan seekor anjing jenis mini pom, bernama Loewe.
Puluhan tamu yang datang pun juga merupakan anjing berbagai ras, yang diberi pakaian aneka gaun pesta. Penasaran keseruannya ? Berikut kita simak videonya pada Fokus, 19 Desember 2019.
Ini dia suasana pesta ulang tahun seekor anjing ras mini pom di Surabaya, Jawa Timur, bernama Loewe. Seperti halnya pesta ulang tahun manusia, anjing jenis mini pom yang diberi nama Loewe ini juga merayakan ulang tahun dengan mengenakan gaun pesta khusus anjing.
Sejumlah anjing milik tamu undangan juga mengenakan berbagai gaun pesta. Tingkah pola para anjing peliharaan ini semakin menggemaskan, ketika berpose di depan kamera pada sesi pemotretan.
Ada puluhan ekor anjing peliharaan dari berbagai ras, seperti poodle, bulldog, samoyed, hingga golden retriever yang dihadirkan. Anjing-anjing ini milik anggota komunitas pecinta anjing bernama Indonesia Canine Lovers Dog. Sherly, pemilik anjing bernama Loewe mengatakan
"Pesta ulang tahun ini untuk merayakan usia 9 tahun Loewe, yang diadopsi karena dibuang oleh pemilik terdahulu, saat usianya 2 tahun." Perayaan ulang tahun ini sekaligus sebagai bentuk kecintaan si pemilik terhadap anjingnya.
Para anjing-anjing tamu undangan juga mendapatkan hidangan pesta, berupa pizza dan ice cream yang terbuat dari makanan anjing, bahkan ketika pulang anjing-anjing yang diundang juga mendapatkan bingkisan untuk dibawa pulang.
Ringkasan
Video Terkait
-
02:57
VIDEO: Anjing Terapi Bantu Para Veteran Perang atasi PTSD
Sehat 11 Feb 2025, 16:00 WIB -
02:29
VIDEO: Gugat Cerai Istri karena KDRT, Seorang Pria Ditetapkan Jadi Tersangka
Nasional 17 Jan 2025, 17:00 WIB -
05:49
VIDEO: Viral Jagat Koin Hunt, Dinas Infokom 'Pasrah'
Nasional 13 Jan 2025, 14:00 WIB
-
02:11
Mohan Asmara Gen Z Tak Sulit Jalani Adegan Fighting, Ternyata Ini Alasannya
Hiburan 29 menit yang lalu -
09:29
Acha Septriasa Cerita Apa Yang Terjadi Saat Syuting QODRAT 2 di Pangalengan
Hiburan 30 menit yang lalu -
01:58
VIDEO: Duel Carok 2 Kakek di Lumajang, 1 Tewas Kena Bacok 1 Kritis
TV 1 jam yang lalu -
03:30
VIDEO: Lagi Asik Nongkrong di Kantin, PNS Panik Didatangi Wakil Bupati Kulon Progo
Nasional 2 jam yang lalu -
53:38
Ramadan Aman & Nyaman: Kiat Jaga Gula Darah dan Lambung Tetap Aman Saat Puasa Ramadan
Putri Candrawathi 4 jam yang lalu -
03:04
Sukatani Didukung Melly Goeslaw, Anggun Bantah Pro-Israel
Hiburan 4 jam yang lalu -
02:38
VIDEO: Acara Komedi "Saturday Night Live" Cetak Banyak Artis, Masuk Usia 50 tahun
Hiburan 4 jam yang lalu -
08:17
VIDEO: Hamdan Hamedan Jelaskan Kesamaan Football Manager dan Player Scouting di IDFM League
E-Sports 5 jam yang lalu -
01:40
Dituduh Dukung Zionis, Anggun C. Sasmi Tulis Klarifikasi di Media Sosial
Lifestyle 5 jam yang lalu -
03:02
VIDEO:Inflasi Kembali Menguat, Apa yang Bisa Dilakukan Trump dan the Fed?
Bisnis 6 jam yang lalu -
01:30
Pesona Menawan Irish Bella Liburan di Gunung Fuji, Jepang, Makin Romantis dengan Suami
Lifestyle 7 jam yang lalu -
01:30
Tanpa Lipstik Merah, Bunga Citra Lestari Cosplay Jadi Marilyn Monroe dengan Rambut Pixie Curl
Lifestyle 7 jam yang lalu -
01:30
6 Potret Cantik Tasya Farasya Mirip Kylie Jenner dengan Kardashian Makeup Look
Wanita 7 jam yang lalu