VIDEO: Kesalahan Teknis Proses Produksi Bikin Pabrik Es Batu Meledak
Sebuah mesin dari pabrik pembuatan es batu di Desa Plosogeneng, Kecamatan Jombang, Jawa Timur meledak. Akibatnya, satu gudang yang digunakan untuk pembuatan mesin es hancur. Diduga ledakan terjadi akibat mesin tak kuat menahan tekanan udara saat proses pembuatan es batu.
Sebuah mesin milik pabrik pembuatan es batu yang berada di Desa Plosogeneng, Kecamatan Jombang, Jawa Timur, meledak pada Senin sore.
Akibat ledakan yang cukup keras, satu gudang yang dibuat menyimpan mesin hancur. Bahkan tutup mesin terlempar hingga satu kilometer, dari lokasi kejadian. Berikut seperti diberitakan Fokus, 11 Desember 2019.
Tak hanya itu, atap pabrik ikut jebol akibat adanya ledakan kuat yang berasal dari mesin pembuatan es batu. Sejumlah warga yang kaget, langsung berhamburan keluar rumah, karena khawatir ledakan bom. Polisi yang mendapatkan laporan langsung mendatangi lokasi kejadian. Menurut salah satu warga, suara ledakan terdengar cukup kuat, membuat warga yang berada di dalam rumah takut, lari keluar menyelamatkan diri.
Menurut pemilik pabrik, ledakan terjadi saat mesin digunakan untuk memproses air menjadi es batu. Namun, saat es akan jadi, mesin langsung meledak, hingga keluar gudang. Beruntung tak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut.
Meski tak ada korban jiwa, polisi yang berada di lokasi langsung mengamankan sejumlah barang bukti sisa ledakan untuk mengetahui pasti penyebab ledakan.
RingkasanVideo Terkait
-
VIDEO: Sumur Keluar Api, Ribuan Warga Jombang Alami Kekurangan Air Bersih
Nasional 20 Nov 2024, 17:00 WIB -
VIDEO: Kreativitas Penyandang Disabilitas, Sulap Bambu Jadi Kerajinan Penghasil Cuan
Inspirasi 28 Jul 2024, 17:00 WIB -
VIDEO: Rusak dan Adang Bus dalam Keadaan Mabuk, 2 Pemuda di Jombang Diamuk Penumpang dan Warga
Nasional 12 Jul 2024, 12:27 WIB
-
VIDEO: Terlalu Fokus Bercanda, Motor Pemuda Berakhir Nyebur Got
Unik 1 jam yang lalu -
VIDEO: Detik-Detik Sopir Lompat Keluar Sebelum Truk Solar Jatuh ke Jurang
Unik 3 jam yang lalu -
VIDEO: Pelaku Pembunuhan di Loket PLN Ditangkap, Polisi Sita Senjata Rakitan
TV 4 jam yang lalu -
VIDEO: Nekat, Aksi Vandal Pemuda Sasar Bus Dinas Milik Ditpolairud Polda Jabar
Unik 4 jam yang lalu -
VIDEO: Polisi Gerebek Kampung Narkoba di Surabaya, 25 Pelaku Diamankan!
TV 4 jam yang lalu -
VIDEO: Siswa Kelas 3 SD Kritis Usai Dianiaya Kakak Kelas, Apa Penyebabnya?
TV 4 jam yang lalu -
Fokus : Banjir Luapan Sungai Citarum Kepung Permukiman di Dayeuhkolot
TV 5 jam yang lalu -
Fokus Pagi : Banjir Putus Akses Jalan Antar Desa di Pandeglang
TV 5 jam yang lalu -
VIDEO: Reaksi AS dan UE terhadap Surat Penangkapan ICC atas Benjamin Netanyahu
Internasional 5 jam yang lalu -
Anniversary 10 Tahun Pernikahan Tantri & Arda Rilis Single Terbaru "TUMBUH BERSAMA"
Hiburan 6 jam yang lalu -
VIDEO: Berkeliling Stadion Jose Alvalade, Melihat Lebih Dekat Sejarah Sporting CP
Sepak Bola 7 jam yang lalu -
KAPANLAGI VLOG | Seru-Seruan Di JOYLAND 2024 DAY 1
Hiburan 7 jam yang lalu