VIDEO: Gowes Tiga Pilar Lintasi Jembatan Suramadu Bersama Gubernur Jatim
Ribuan warga Jawa Timur, bersepeda bareng atau Gowes Tiga Pilar dengan melintas Jembatan Suramadu bersama Gubernur Jawa Timur (Jatim) Khofifah Indar Parawansa, Kapolda Jatim, dan Pangdam V/Brawijaya.
Tarian dari Papua, mengiringi pemberangkatan peserta gowes di Bangkalan Madura dan berakhir di Kodam V/Brawijaya, Surabaya, Jawa Timur berikut liputan videonya, Senin, 23 September 2019.
Tarian tradisional, khas Papua mengawali acara "Ngonthel Bareng Jogo Jawa Timur Menuju Indonesia Maju". Dipilihnya tarian dari Papua untuk membuktikan Papua tetap menjadi bagian NKRI.
Ribuan peserta dilepas Kapolda Jatim Irjen. Pol. Luki Hermawan bersama Gubernur Khofifah Indar Parawansa dan Pangdam V/Brawijaya, Mayjen. TNI Wisnoe Prasetja Boedi antusias bersepeda, melintasi Jembatan Terpanjang di Indonesia ini. Uniknya lagi, para peserta sepeda mengenakan pakaian adat dari 34 provinsi di Indonesia. Sebagai wujud Bhinneka Tunggal Ika.
Para peserta dari perwakilan jajaran Polres se-Jawa Timur, komunitas sepeda onthel, dan masyarakat Jatim bersepeda melintasi Jembatan Suramadu dari sisi utara Suramadu, Kabupaten Bangkalan dan berakhir di Kodam V/Brawijaya.
Selain untuk menunjukkan soliditas antara Forkopimda dengan masyarakat Jawa Timur, kegiatan ini sekaligus membuktikan bahwa, Jawa Timur tetap aman dan kondusif meski sempat mencuat kasus SARA soal Papua.
Ringkasan
Video Terkait
-
VIDEO: Miris! Gudang Penampungan Anjing Konsumsi Digerebek di Banyuwangi, Hendak Dikirim ke Solo Raya
Unik 19 Nov 2024, 16:00 WIB -
VIDEO: Viral Jalan Desa di Sampang Dibangun dari Sumbangan TikTok dan Warga, Bukan Dana Desa
Unik 13 Nov 2024, 20:00 WIB -
VIDEO: Siswa Disuruh Sujud dan Menggonggong, Polisi Periksa 8 Saksi
Nasional 13 Nov 2024, 12:15 WIB
-
VIDEO: Dua Sepeda Motor Terlibat Kecelakaan di SPBU Siyono Gunungkidul
Unik 12 jam yang lalu -
VIDEO: Perpanjang Kontrak di Manchester City, Pep Guardiola Miliki Banyak PR
Sepak Bola 13 jam yang lalu -
VIDEO: Viral Lampu Jalan Berkedip Hingga Ganggu Pengendara di Yogyakarta
Unik 13 jam yang lalu -
VIDEO: Bawaslu Putuskan Prabowo Tak Bersalah Terkait Video Dukungan untuk Cagub
TV 13 jam yang lalu -
VIDEO: Ducati Kuasai MotoGP 2024
Olahraga 13 jam yang lalu -
VIDEO: Wapres Gibran Tegaskan Bawaslu harus Netral di Pilkada 2024
TV 13 jam yang lalu -
VIDEO: Fenomena Antrian Panjang Buang Sampah di Depo Karang Kota Yogyakarta
Unik 13 jam yang lalu -
VIDEO: Masih Berstatus Terpidana! Mary Jane Veloso Dipulangkan ke Filipina
TV 14 jam yang lalu -
Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Panen Piala Citra, Anak Ke-2 Song JoongKi Lahir
Hiburan 15 jam yang lalu -
VIDEO: Geger! Penemuan Bangunan Diduga Peninggalan Kerajaan Padjajaran
Nasional 15 jam yang lalu -
VIDEO: Kendalikan Narkoba dari Penjara! Kini 15 Napi Dipindah ke Nusa Kambangan
TV 15 jam yang lalu