VIDEO: Pelajar Asal Sidoarjo Ciptakan Inovasi Sistem Parkir
Berbekal peralatan sederhana, tiga pelajar asal Sidoarjo mampu meraih prestasi yang membanggakan. Dengan meraih juara satu lomba Amicta 2019 yang digelar di Yogyakarta.
Tiga pelajar itu adalah M.Sholikhuddin, Firzatullah Ramadhani dan Syah Tanaya, yang duduk di bangku kelas 11 Jurusan MIPA SMA Muhammadiya, Sidoarjo. Demikian seperti ditayangkan dalam program Liputan6.
Karya Inovasi mereka dinamakan Sarmation atau Smart Parking Based on Navigation. Yakni sebuah inovasi sistem parkir pintar yang berbasis lokasi. Sehingga seorang pengendara roda empat yang akan parkir, segera mendapatkan lokasi parkir yang kosong disertai petunjuk lokasi.
Dengan karya inovatif ini, mampu efektifkan waktu. Proses parkir dari 10-17 menit menjadi hanya 5-7 menit. Hal ini dirasa sangat efektif dan mengurangi masalah antrean panjang saat parkir.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Gugat Cerai Istri karena KDRT, Seorang Pria Ditetapkan Jadi Tersangka
Nasional 17 Jan 2025, 17:00 WIB -
VIDEO: Viral Jagat Koin Hunt, Dinas Infokom 'Pasrah'
Nasional 13 Jan 2025, 14:00 WIB -
VIDEO: Camat Asemrowo Surabaya Klarifikasi Usai Dituding Sembunyikan Wanita di Kantor
Unik 11 Jan 2025, 20:30 WIB
-
6 Pesona Enzy Storia Kenakan Barrel Jeans, OOTD Kasual yang Unik dan Stylish
Lifestyle 2 jam yang lalu -
Prilly Latuconsina Dan Omara Esteghlal Resmi Pacaran, Sudah Dapat Restu Dari Ibu?
Hiburan 2 jam yang lalu -
Aura Mahal Mantu Hotman Paris saat Foto Prewedding, Tampil Glamor Bersama Frank Hutapea
Lifestyle 2 jam yang lalu -
VIDEO: Polsek Watulimo Dirusak Ratusan Anggota Perguruan Silat
Nasional 2 jam yang lalu -
VIDEO: Rumah Kosong di Gang Merak 2 Pontianak Kota Terbakar pada Malam Hari
Unik 3 jam yang lalu -
VIDEO: Kebakaran Kemayoran, Warga Tangkap Terduga Pencuri
Nasional 3 jam yang lalu -
Kemayoran Dilahap Api, Sekitar 543 Rumah Warga Hancur Terbakar
Hiburan 3 jam yang lalu -
Siapa Sebenarnya Sosok Asli Doktif? Benarkah Dia Juga Seorang Dokter Kecantikan Asal Surabaya?
Hiburan 3 jam yang lalu -
VIDEO: Kecelakaan 4 Mobil di Jl. Ahmad Yani Banguntapan pada Malam Hari
Unik 4 jam yang lalu -
VIDEO: Donald Trump Temukan 'Surat Rahasia' dari Joe Biden
Internasional 4 jam yang lalu -
VIDEO: Agus Buntung Mengaku Menderita di Lapas dan Ajukan Permohonan Tahanan Rumah
Unik 4 jam yang lalu