VIDEO: Zayyan, Calon Idol K-Pop Asal Indonesia Selanjutnya Siap Debut di Grup Xodiac

VIDEO: Zayyan, Calon Idol K-Pop Asal Indonesia Selanjutnya Siap Debut di Grup Xodiac

Muhammad Zayyan akhirnya bakal melakoni debutnya bersama grup XODIAC pada 25 april mendatang. Kabar ini sekaligus memastikan Zayyan bakal menjadi penerus Dita Karang yang sudah terlebih dahulu menjadi idol K-Pop asal Indonesia.

Ringkasan

Oleh Ridi Fadhilah Khan pada 11 April 2023, 14:30 WIB

Video Terkait

Spotlights