VIDEO: Resmi! Tinggalkan Mercedes, Lewis Hamilton Gabung Ferrari untuk F1 2025
Lewis Hamilton resmi meninggalkan Mercedes pada tahun 2025 mendatang. Ia memulai perjalanan kariernya di F1 dengan tim baru, Ferrari.
Keputusan ini dikabarkan Mercedes pada Kamis (1/2/2024) di mana tim menyatakan jika Lewis Hamilton akan meninggalkan Mercedes tahun depan.
Pada tahun lalu, Lewis Hamilton sebenarnya telah menandatangani perpanjangan kontrak bersama Mercedes hingga 2025. Namun, perjanjian untuk tahun terakhir hanya menjadi pilihan.
"Artinya, Hamilton akan memiliki klausul pelepasan, yang berarti, jika dia bergabung dengan Ferrari, maka dia bisa pindah mulai 2025," ujar Motorsport.
Dari tujuh gelar juara dunianya, kecuali dengan McLaren pada 2008, enam di antaranya diraih Hamilton bersama Mercedes pada 2014, 2015, 2017, 2018, 2019, dan 2020.
Namun sayang performa Lewis Hamilton bersama Mercedes menurun dalam tiga tahun terakhir.
Hamilton kalah bersaing dengan driver Red Bull Racing, Max Verstappen, yang membukukan hattrick juara dunia F1 sejak 2021.
Selain itu, Hamilton juga kerap susah bersaing dengan pembalap-pembalap lainnya, semisal Charles Leclerc dari Ferrari, Sergio Perez dari Red Bull Racing, sampai rekan setimnya, George Russell.
Pada tahun lalu, Hamilton finis di posisi ketiga F1 2023 dengan 234 poin, tertinggal jauh dari Verstappen selaku juara dunia yang meraup 575 angka.
Kepergian Lewis Hamilton juga menjadi tanda tanya. Paslanya, Mercedes belum mengabarkan siapa pengganti pembalap asal Jerman tersebut. Lewis Hamilton sendiri akan menggantikan posisi Carlos Sainz di Ferrari.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Beruntungnya Pemain Korea-Korea Selecao Ketemu Pemain Timnas Indonesia Jelang Terbang ke Portugal
Sepak Bola 3 jam yang lalu -
VIDEO Bola Break: Arab Saudi Biasa Saja Ah, Timnas Indonesia Layak Menang
Sepak Bola 21 jam yang lalu -
VIDEO: 4 Pemain Manchester United yang Berisiko Dicoret Ruben Amorim
Sepak Bola Kemarin pukul 16:08 WIB
-
VIDEO: Geger! Penemuan Bangunan Diduga Peninggalan Kerajaan Padjajaran
Nasional Baru saja -
VIDEO: Polisi Gerebek Pabrik Narkoba di Uluwatu, Hasilkan Rp 1,5 Triliun Dua Bulan Operasi
Unik 5 menit yang lalu -
Pesona Suchata Chuangsri, Runner Up 3 Miss Universe 2024 dari Thailand
Lifestyle 20 menit yang lalu -
Tak Lagi Jadi Yura Yunited, Yura Yunita Tampil Rayakan Kemenangan Timnas Indonesia vs Arab Saudi
Lifestyle 55 menit yang lalu -
Gaya Kimberly Ryder Jadi Model Busana Muslim, Memesona dalam Balutan Hijab Syar'i
Lifestyle 2 jam yang lalu -
Fokus : Banjir Karawang Meluas Akibat Luapan Sungai Cibeet dan Citarum
TV 2 jam yang lalu -
Bisa Mengendarai Mobil Sendiri, Begini Cara Ucok Baba Modifikasi Mobilnya
Hiburan 2 jam yang lalu -
Syifa Hadju Raih 2 Piala Di SCTV Awards 2024: Makasih Buat Pacar Yang Selalu Support
Hiburan 2 jam yang lalu -
Prabowo Kampanye Luthfi Menurut Bawaslu, Apple Siap Investasi di Indonesia Rp1,58T
Nasional 3 jam yang lalu -
Pengaruh King Makers di Pilkada Jakarta
Nasional 3 jam yang lalu -
Nasib Indonesia usai Menang Atas Arab Saudi 2-0
Nasional 3 jam yang lalu -
VIDEO: Menaker Ungkap Besaran UMP 2025 Masih Perlu Dibahas
Nasional 3 jam yang lalu