VIDEO Lebih Dekat Fahry Septian Part 1: Sempat Tersesat di Sepak Bola, Pilih Voli Lalu Mendunia
Ada cerita menarik dari pemain Timnas Voli Indonesia, Fahry Septian. Pada konten Lebih Dekat kali ini, ia menceritakan masa lalunya yang sempat terjun ke dunia sepak bola.
Pada cerita kali ini, Fahry Septian langsung mengawali cerita masa kecilnya yang mengawali karir olahraganya dengan memilih sepak bola.
Sejak Sekolah Dasar hingga SMP, Fahry Septian sudah gemar bermain bola. Kegemarannya tersebut juga sempat diseriusi hingga mengikuti kompetisi nasional.
Tidak hanya mengikuti kompetisi nasional. Fahry juga menyebut jika dirinya sempat mengikuti seleksi tim muda PSIM Yogyakarta.
"Waktu itu saya ikut seleksi PSIM Yogyakarta U-13, saya masuk sama temen saya." Ujar Fahry Septian saat diwawancarai jurnalis Bola.com.
Namun, cerita tersebut seketika berubah. Pasalnya, pemain berusia 25 tahun itu memiliki ketertarikan lain di dunia voli.
Ia mengatakan ketertarikan voli saat salah satu pemain Timnas Indonesia datang menghadiri pertandingan tarkam yang berlangsung di kampung halamannya.
Melihat sambutan yang luar biasa dari masyarakat, Fahry Septian langsung tertarik untuk berlatih voli. Ia melakukan latihan dari otodidak berbekal koneksi internet.
Berikut ini kisah selengkapnya dari Fahry Septian yang sempat mencicipi dunia sepak bol sebelum akhirnya memantapkan diri menjadi atlet voli.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Perpanjang Kontrak di Manchester City, Pep Guardiola Miliki Banyak PR
Sepak Bola 12 jam yang lalu -
VIDEO: Beruntungnya Pemain Korea-Korea Selecao Ketemu Pemain Timnas Indonesia Jelang Terbang ke Portugal
Sepak Bola 19 jam yang lalu -
VIDEO Bola Break: Arab Saudi Biasa Saja Ah, Timnas Indonesia Layak Menang
Sepak Bola 20 Nov 2024, 20:29 WIB
-
VIDEO: Dua Sepeda Motor Terlibat Kecelakaan di SPBU Siyono Gunungkidul
Unik 12 jam yang lalu -
VIDEO: Viral Lampu Jalan Berkedip Hingga Ganggu Pengendara di Yogyakarta
Unik 13 jam yang lalu -
VIDEO: Bawaslu Putuskan Prabowo Tak Bersalah Terkait Video Dukungan untuk Cagub
TV 13 jam yang lalu -
VIDEO: Ducati Kuasai MotoGP 2024
Olahraga 13 jam yang lalu -
VIDEO: Wapres Gibran Tegaskan Bawaslu harus Netral di Pilkada 2024
TV 13 jam yang lalu -
VIDEO: Fenomena Antrian Panjang Buang Sampah di Depo Karang Kota Yogyakarta
Unik 13 jam yang lalu -
VIDEO: Masih Berstatus Terpidana! Mary Jane Veloso Dipulangkan ke Filipina
TV 14 jam yang lalu -
Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Panen Piala Citra, Anak Ke-2 Song JoongKi Lahir
Hiburan 14 jam yang lalu -
VIDEO: Geger! Penemuan Bangunan Diduga Peninggalan Kerajaan Padjajaran
Nasional 15 jam yang lalu -
VIDEO: Kendalikan Narkoba dari Penjara! Kini 15 Napi Dipindah ke Nusa Kambangan
TV 15 jam yang lalu -
VIDEO: Aksi Polisi di Cengkareng Berhasil Gagalkan Peredaran 389 Kg Sabu!
TV 15 jam yang lalu