VIDEO: Atlet Senam Korea Selatan, Yeo Seo-jeong Cetak Sejarah di Olimpiade Tokyo 2020
- Atlet senam artistik Korea Selatan, Yeo Seo-jeong, mencetak sejarah di Olimpiade Tokyo 2020 untuk nomor vault putri pada Minggu (1/8/2021). Atlet berusia 19 tahun itu menjadi pesenam putri Korsel pertama yang meraih medali di ajang Olimpiade.
Yeo Seo-jeong, seperti dilansir dari Korea JoongAng Daily, menjadi atlet senam putri pertama dari Korea Selatan yang naik podium di Olimpiade. Seo-jeong meraih medali perunggu di Olimpiade Tokyo 2020.
Fakta menarik lainnya yaitu Seo-jeong adalah anak dari legenda senam Korsel, Yeo Hong-chul, yang meraih medali perak di Olimpiade Atlanta 1996 untuk nomor artistik vault putra. Sang ibu, Kim Yoon-ji, merupakan pesenam yang meraih medali perunggu di Asian Games 1994.
Yeo Seo-jeong tampil dengan baik pada vault pertamanya. Ia bahkan mendapatkan skor tertinggi dengan 15,033 (skor tingkat kesulitan: 6,200 dan eksekusi: 9,133). Namun, pada vault kedua, Yeo hanya mendapatkan skor total 14,133. Alhasil, skornya menjadi 14,733.
Dengan skor tersebut, Yeo Seo-jeong menempati posisi ketiga dalam daftar penilaian. Peraih emas adalah atlet dari Brasil, Rebeca Andrade, dengan skor 15,083. Sementara itu, peraih medali perak yaitu 14,916.
Sebelum Yeo Seo-jeong, peraih medali Korsel di cabang olahraga senam adalah para atlet putra. Terakhir medali emas senam yang diraih Korsel yaitu melalui Yang Hak-seon, yang turun di nomor vault pada Olimpiade London 2021.
Bagaimana aksi dari Yeo Seo-jeong saat mempersembahkan medali perunggu untuk Korea Selatan di cabang olahraga senam artistik nomor vault putri di Olimpiade Tokyo 2020? Kalian bisa melihatnya dalam tayangan highlights di atas.
Ringkasan
Video Terkait
-
8 Potret Denny Sumargo Jalan-Jalan di Korea Selatan Setelah Operasi Plastik Kantong Mata
Hiburan 30 Okt 2024, 17:58 WIB -
VIDEO: Korea Utara Siapkan Satu Juta Tentara Untuk Musnahkan 'Sampah'
Internasional 16 Okt 2024, 13:30 WIB -
VIDEO: Korea Utara Ledakkan Jalan Penghubung Korea Selatan
Internasional 15 Okt 2024, 14:15 WIB
-
VIDEO: Pelaku Pengeroyokan Sopir Taksi Online di Tol Jakarta-Tangerang Ditangkap!
TV 5 menit yang lalu -
VIDEO: Masih Berstatus Terpidana! Mary Jane Veloso Dipulangkan ke Filipina
TV 20 menit yang lalu -
Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Panen Piala Citra, Anak Ke-2 Song JoongKi Lahir
Hiburan 47 menit yang lalu -
VIDEO: Geger! Penemuan Bangunan Diduga Peninggalan Kerajaan Padjajaran
Nasional 1 jam yang lalu -
VIDEO: Aksi Polisi di Cengkareng Berhasil Gagalkan Peredaran 389 Kg Sabu!
TV 2 jam yang lalu -
Vadel Badjideh Tersulut Emosi Saat Tahu Selebgram Y Datangi Polres Jaksel Karena...
Hiburan 2 jam yang lalu -
Pesona Suchata Chuangsri, Runner Up 3 Miss Universe 2024 dari Thailand
Lifestyle 2 jam yang lalu -
Tak Lagi Jadi Yura Yunited, Yura Yunita Tampil Rayakan Kemenangan Timnas Indonesia vs Arab Saudi
Lifestyle 3 jam yang lalu -
Gaya Kimberly Ryder Jadi Model Busana Muslim, Memesona dalam Balutan Hijab Syar'i
Lifestyle 4 jam yang lalu