VIDEO: TikTok Bola.com, Fakta di Balik Rapat saat Work from Home karena Pandemi COVID-19
- TikTok Bola.com kali ini menampilan editor grafis motion Bola.com, Dody Iryawan, yang menunjukkan fakta di balik dirinya ketika mengikuti rapat saat Work from Home (WFH) karena pandemi COVID-19. Kenyataan apa yang ditunjukkan Dody?
Ternyata Dody Iryawan hanya rapih di bagian atas alias mengenakan kemeja ketika rapat (meeting online) saat Work from Home karena pandemi COVID-19. Bagian bawah pakaiannya? Ia ternyata hanya memakai celana pendek. "Dod... Dod," biasanya tanggapan para awak Bola.com lainnya bila Dody melakukan hal-hal yang cukup mengejutkan. Respons tersebut bisa muncul bila saja bekerja di kantor dan bukan dari rumah.
Para peserta rapat tentunya juga tidak tahu apa yang dikenakan Dody untuk pakaian bagian bawah. Hal itu karena yang terlihat di layar kamera komputernya adalah pakaian bagian atas. Semoga saja Dody pada saat rapat selanjutnya tidak ke kamar kecil dan berdiri saat rapat berlangsung. Hal itu akan membuat peserta rapat melihat ia hanya memakai celana pendek. Respons: "Dod... Dod!" akan muncul sepertinya.
Sebelumnya TikTok Bola.com menampilkan presenter Bola.com, Iqri Widya, yang mencoba tantangan yang diberikan Cristiano Ronaldo melalui akun Instragam. Bintang Juventus tersebut menantang semua followers dan penggemarnya untuk melakukan "Core Crusher Challenge".
Dalam video tersebut, Cristiano Ronaldo menunjukkan bagaimana ia melakukan tantangan tersebut. Pemain asal Portugal itu berhasil melakukan "core crusher challenge" sebanyak 142 kali dalam waktu 45 detik. Sementara itu, Iqri hanya bisa melakukan 47 kali dalam waktu kurang dari 45 detik.
Ingin tahu seperti apa Dody Iryawan dalam mengungkapkan fakta di balik pakaiannya saat rapat di kala Work from Home (WFH) karena pandemi COVID-19? Jawabannya dapat dilihat dalam video TikTok Bola.com di atas.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Manchester City Dibantai Tottenham Hotspur di Kandang, Tambah Catatan Buruk Pep Guardiola
Sepak Bola 4 jam yang lalu -
VIDEO: Berkeliling Stadion Jose Alvalade, Melihat Lebih Dekat Sejarah Sporting CP
Sepak Bola Kemarin pukul 13:22 WIB -
VIDEO: Pemain Korea-Korea Selecao Berlatih di Akademi Sporting CP, Tempat Cristiano Ronaldo Berlatih Waktu Muda
Sepak Bola Kemarin pukul 09:56 WIB
-
VIDEO: Gerebek Gubuk di Lampung Timur, Polisi Temukan Alat Isap Sabu
TV 36 menit yang lalu -
VIDEO: Memasuki Masa Tenang, Panwaslu dan KPU Gencar Tertibkan APK di Berbagai Daerah
TV 51 menit yang lalu -
VIDEO: Cagub Petahana Bengkulu, Rohidin Mersyah, Terjerat OTT KPK
TV 1 jam yang lalu -
Fokus : Banjir Luapan Sungai Citarum di Bandung Tak Kunjung Surut
TV 2 jam yang lalu -
Fokus Pagi : Tanggul Kali Ciledug Jebol, Permukiman Warga Terendam Banjir
TV 2 jam yang lalu -
VIDEO: Sungai Citarum Belum Surut, Macet Panjang terjadi di Kabupaten Bandung
Nasional 4 jam yang lalu -
VIDEO: Imbas Wisatawan Mengeluh, Belasan Pengamen di Bogor Kena Razia
Nasional 5 jam yang lalu -
VIDEO: Kapolri Berikan Penghargaan untuk AKP Ulil Ryanto Anshari
Nasional 5 jam yang lalu -
VIDEO: Gibran Sambut Kedatangan Prabowo Subianto
Nasional 6 jam yang lalu -
VIDEO: Disambut Puluhan Unta, Prabowo Tiba di Abu Dhabi
Nasional 7 jam yang lalu -
VIDEO: Alasan Putus Cinta Gak Cuma Menyakiti Hati, Tapi Juga Tubuh
Unik 7 jam yang lalu -
VIDEO: Negara G20 Sepakat Akan Pajaki Orang-orang Super Kaya
Bisnis 10 jam yang lalu -
Giri Virandi The Lantis Hampir Trauma Bedah Lirik Lagu Bunga Maaf
Hiburan 21 jam yang lalu