Kampanye di Tangerang Naik Kereta Kuda, Jokowi Sosialisasi 3 Kartu Sakti
Dengan menaiki kereta kuda, pasangan Calon Presiden Joko Widodo atau Jokowi dan cawapres Ma'ruf Amin menuju arena kampanye akbar sambil menyapa warga di Tangerang, Banten.
Seperti ditayangkan Liputan6 SCTV, Senin (8/4/2019), massa pendukung begitu antusias mengikuti Karnaval Indonesia Satu dengan tema adat budaya Indonesia ini. Sesampainya di panggung kampanye, Jokowi-Ma'ruf Amin sudah ditunggu para pendukungnya.
Dalam orasinya, Jokowi kembali mensosialisasikan tiga kartu, yaitu Kartu Indonesia Pintar Kuliah, Kartu Prakerja dan Kartu Sembako Murah yang disubsidi.
"Dengan kartu ini nanti lulusan SMA, SMK, akademi perguruan tinggi maupun yang terkena PHK akan diberikan pelatihan-pelatihan agar keterampilannya meningkat sehingga bisa cepat langsung dapat kerja," ujar Jokowi.
Dalam kampanye ini Jokowi juga mengingatkan agar memilih pemimpin yang berpengalaman dan memiliki rekam jejak yang baik.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Fakta Kampanye 'Putih Bersatu' Jokowi-Ma'ruf di GBK
Unik 13 Apr 2019, 12:25 WIB -
Kampanye di Bogor, Jokowi Targetkan Raih 50 Persen Suara
Nasional 12 Apr 2019, 14:42 WIB -
Kampanye di Padalarang, Jokowi Berharap Perolehan Suara Lebih Baik dari 2014
Nasional 10 Apr 2019, 12:23 WIB
-
VIDEO: Menyembuhkan Luka Bakar dengan Tepung Terigu, Benarkah Efektif?
Cek Fakta Baru saja -
VIDEO: Bank Indonesia Akan Bekukan Rekening yang Terkait dengan Judi Online
Unik 6 jam yang lalu -
VIDEO: Pria Ini Ajarkan Cara Cepat Melepas Gigitan Ular, Berakhir Ngakak
Unik 6 jam yang lalu -
Ciri-Ciri Terkena Diabetes di Usia Muda, Kamu Wajib Waspada!
Lifestyle 6 jam yang lalu -
VIDEO: Fakta Kecelakaan Maut di Ngaliyan Semarang, Truk Tronton Diduga Rem Blong
Unik 7 jam yang lalu -
VIDEO: Terungkap! 960.000 Mahasiswa dan Pelajar Terpapar Judi Online
TV 8 jam yang lalu -
Momen Paling Bahagia Christian Sugiono: Travelling Seru Bersama Anak
Lifestyle 8 jam yang lalu -
Bebaskan Anak Berkreasi, Prinsip Parenting Christian Sugiono
Lifestyle 8 jam yang lalu -
Parenting Ala Christian Sugiono: Santai tapi Menginspirasi!
Lifestyle 8 jam yang lalu -
VIDEO: 4 Gelandang yang Bisa Jadi Pengganti Rodri di Manchester City
Sepak Bola 9 jam yang lalu