Visi Misi dengan 5 Program Kerja Nasional Prabowo-Sandiaga
Calon Presiden Prabowo Subianto didampingi Calon Wakil Presiden Sandiaga Uno menyampaikan pidato kebangsaan bertajuk Indonesa Menang di depan ribuan simpatisan di Jakarta Convention Centre (JCC), Senin malam kemarin.
Seperti ditayangkan Liputan6 SCTV, Selasa (15/1/2019), hadir dalam acara ini Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan, Ketua Umum PKS Sohibul Imam, dan sejumlah tokoh lainnya.
Prabowo menyampaikan visi misi bertajuk Indonesia Menang dengan lima fokus program kerja, yaitu ekonomi yang mengutamakan rakyat, peningkatan kesejahteraan sosial, keadilan bidang hukum dan demokrasi, kedaulatan rakyat, dan penguatan karakter bangsa.
"Bila mendapat mandat yang kita lakukan adalah pembangunan dan pengelolaan Republik Indonesia untuk merubah arah dari yang tidak benar ke arah yang benar yang membela kepentingan bangsa Indonesia," ucap Prabowo Subianto.
Prabowo juga berkomitmen tingkatkan profesionalisme dalam pengelolaan negara untuk memberikan rasa aman, adil, dan makmur. (Muhammad Gustirha Yunas)
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: [DEBAT CAPRES] Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial, Keuangan, Investasi, serta Industri Full
Nasional 15 Apr 2019, 10:15 WIB -
VIDEO: [DEBAT CAPRES] Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial, Keuangan, Investasi, serta Industri Sesi 6
Nasional 13 Apr 2019, 23:03 WIB -
VIDEO: [DEBAT CAPRES] Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial, Keuangan, Investasi, serta Industri Sesi 5
Nasional 13 Apr 2019, 22:36 WIB
-
VIDEO: Dua Sepeda Motor Terlibat Kecelakaan di SPBU Siyono Gunungkidul
Unik 9 jam yang lalu -
VIDEO: Perpanjang Kontrak di Manchester City, Pep Guardiola Miliki Banyak PR
Sepak Bola 10 jam yang lalu -
VIDEO: Viral Lampu Jalan Berkedip Hingga Ganggu Pengendara di Yogyakarta
Unik 10 jam yang lalu -
VIDEO: Bawaslu Putuskan Prabowo Tak Bersalah Terkait Video Dukungan untuk Cagub
TV 10 jam yang lalu -
VIDEO: Ducati Kuasai MotoGP 2024
Olahraga 11 jam yang lalu -
VIDEO: Wapres Gibran Tegaskan Bawaslu harus Netral di Pilkada 2024
TV 11 jam yang lalu -
VIDEO: Fenomena Antrian Panjang Buang Sampah di Depo Karang Kota Yogyakarta
Unik 11 jam yang lalu -
VIDEO: Masih Berstatus Terpidana! Mary Jane Veloso Dipulangkan ke Filipina
TV 12 jam yang lalu -
Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Panen Piala Citra, Anak Ke-2 Song JoongKi Lahir
Hiburan 12 jam yang lalu -
VIDEO: Geger! Penemuan Bangunan Diduga Peninggalan Kerajaan Padjajaran
Nasional 12 jam yang lalu -
VIDEO: Kendalikan Narkoba dari Penjara! Kini 15 Napi Dipindah ke Nusa Kambangan
TV 13 jam yang lalu