Jokowi Isi Kegiatan Awal Tahun 2019 dengan Berolahraga di Kebun Raya Bogor
Mengawali kegiatan di awal tahun 2019, Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengisi waktu di Kebun Raya Bogor, Jawa Barat.
Seperti ditayangkan Fokus Indosiar, Rabu (2/1/2019), seperti hari libur nasional lainnya, saat tahun baru Kebun Raya Bogor menjadi salah satu lokasi wisata yang dipadati pengunjung.
Kehadiran Presiden Jokowi yang memanfaatkan waktu untuk berolahraga disambut antusias warga yang berbaris di sepanjang Jalan Kebun Raya.
Kesempatan ini tentunya dimanfaatkan untuk sekedar bersalaman atau berswafoto bersama orang nomor satu di Indonesia ini.
Setelah berolahraga dan menyapa pengunjung Kebun Raya selama sekitar satu jam, Jokowi kembali ke kediamannya di Wisma Bayurini, Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat. (Muhammad Gustirha Yunas)
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Muhaimin Tegaskan "Slepetnomic" di Pernyataan Penutup Debat
Pemilu 22 Des 2023, 21:55 WIB -
VIDEO: Lagi! Relawan Prabowo di Pilpres 2019 Beralih Dukung Ganjar di Pilpres 2024
Nasional 01 Sep 2023, 18:00 WIB -
VIDEO: Relawan Prabowo Membelot Deklarasi Dukung Ganjar di Pilpres 2024
Nasional 15 Ags 2023, 13:45 WIB
-
VIDEO: Benarkah Nanas Dapat Memicu Keguguran pada Ibu Hamil? Ini Penjelasannya
Cek Fakta 11 menit yang lalu -
VIDEO: Mengenal Suwendi, Atlet Darts Profesional Tertua di Indonesia
Olahraga 2 jam yang lalu -
VLOG: Lebih Dekat dengan Darts National Competition, Olahraga yang Bangkit Kembali di Indonesia
Olahraga 3 jam yang lalu -
Frederika Cull & Fahad Haydra Cerita Soal Pembuatan Racun Sangga
Hiburan 11 jam yang lalu -
Lyodra Ginting Cerita Soal Isi Soundtrack MOANA 2 Sampai Keputusan Terberat Dalam Hidup
Hiburan 11 jam yang lalu -
VIDEO: Detik-detik Talud Longsor Akibat Curah Hujan Deras di Yogyakarta
Unik 12 jam yang lalu -
VIDEO: Selebrasi The Jak Mania di Jalan Solo Yogyakarta Tuai Kritikan Warganet
Unik 13 jam yang lalu -
VIDEO: Viral Video Longsor Tanah dan Batu dari Tambang Emas Gunung Tumpang
Unik 13 jam yang lalu -
VIDEO: Berebut Suara, Dua Kelompok Pendukung Peserta Pilbup Puncak Jaya Bentrok
TV 13 jam yang lalu -
VIDEO: Viral Buaya 2,5 Meter Muncul Dan Buat Panik Warga di Kota Yogyakarta
Unik 13 jam yang lalu -
VIDEO: Air Mata Prabowo Menitik Usai Umumkan Kenaikan Gaji Guru
TV 13 jam yang lalu -
VIDEO: Bengkel Sekaligus Rumah Terbakar, Tiga Wanita Tewas Seketika
TV 14 jam yang lalu -
Fokus : Sungai Citarum Meluap, Permukiman Warga di Dayeuh Kolot Terendam Banjir
TV 14 jam yang lalu -
VIDEO: Timnas Indonesia Bakal Dapat Tambahan Amunisi Jelang Piala AFF 2024
Sepak Bola 14 jam yang lalu