VIDEO: Mahasiswa Papua Diserang, Kerusuhan Massa Pecah di Babarsari
Oleh Liputan6.com pada 04 July 2022, 16:11 WIBKerusuhan massa yang diduga dipicu oleh penyerangan salah sasaran terhadap seorang mahasiswa asal Papua memicu kerusuhan massa di Babarsari, Yogyakarta, Senin (04/07/2022).