VIDEO: Angelina Sondakh Putuskan Ngamen di Stasiun MRT Demi Menyambung Hidup
Oleh Liputan6.com pada 21 June 2022, 18:57 WIBSelepas bebas dari penjara, aktris sekaligus mantan politisi, Angelina Sondakh belakangan ini memutuskan untuk mengamen di Stasiun MRT di Jakarta Selatan demi menyambung hidup.