:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/thumbnails/3561972/original/038829000_1630843983-full_berani-berubah-eps-rezeki-nasi-kebuli-64a74e.jpg)
VIDEO BERANI BERUBAH: Rezeki Nasi Kebuli
Pandemi Covid-19 menyebabkan banyak tantangan ekon...Selanjutnya
Pandemi Covid-19 menyebabkan banyak tantangan ekonomi bagi masyarakat dunia. Salah satu yang merasakannya adalah Albert Mardiyanto Robot. Dia memutuskan berhenti dari profesinya sebagai koki di salah satu hotel di Jakarta akibat kondisi pandemi yang tak kunjung membaik.
Robot tahu dia harus memutar otak bila ingin tetap berpenghasilan. Akhirnya, pada bulan Agustus 2021 dia memilih usaha nasi kebuli sebagai sumber penghasilan barunya.
Pengalaman Robot sebagai koki membuat nasi kebuli masakannya memiliki cita rasa yang khas. Dan tidak hanya enak, namun juga ramah di kantong. Karenanya, dalam waktu singkat dia pun sudah memiliki banyak pelanggan setia.
Selain itu, usaha Robot ini juga membuatnya bisa membuka lapangan kerja. Tiga orang karyawan yang ada di bawah naungannya adalah mereka yang terkena imbas pandemi. Kedepannya, dia ingin membuka franchise guna membantu orang lain dalam membuat usaha, terutama di masa pandemi ini
Yuk, ikuti kisah ini maupun yang lainnya dalam Program Berani Berubah, hasil kolaborasi antara SCTV, Indosiar bersama media digital Liputan6.com dan Merdeka.com.
Program ini tayang di Stasiun Televisi SCTV setiap Senin di Program Liputan 6 Pagi pukul 04.30 WIB, dan akan tayang di Liputan6.com serta Merdeka.com pada pukul 06.00 WIB di hari yang sama.
RingkasanVideo Terkait
-
04:45
VIDEO: Berani Berubah: Kisah Tiga Kartini Pejuang Seniman Disabilitas di Bandung
TV 21 Apr 2025, 12:54 WIB -
04:42
VIDEO: Berani Berubah: Resign dari PNS Jadi Pengusaha, Cuan Rp150 Juta dari Gaun Sampah Plastik
TV 14 Apr 2025, 12:01 WIB -
04:11
VIDEO: Berani Berubah: Mantan "Office Boy" Panen Cuan dari Bisnis Studio Foto
TV 07 Apr 2025, 15:04 WIB
-
02:14
VIDEO: Bye Jerawat! Rahasia Kulit Mulus Ada di Dapur Kamu
Unik Baru saja -
03:33
VIDEO: Ongen Saknosiwi dan Felmy Sumaehe Percaya Diri Bisa Menang di BYON Madness
Olahraga 3 jam yang lalu -
00:00
VIDEO: BYON Madness jadi Ajang Pembuktian Dua Calon Juara Dunia dari Indonesia
Olahraga 3 jam yang lalu -
02:44
VIDEO: Enhypen Berbicara tentang Mendobrak Batasan Bahasa di Coachella 2025
Hiburan 3 jam yang lalu -
03:03
VIDEO: Youtube Rayakan Dua Dekade, Berikan Kejutan Besar bagi Penggunanya
Teknologi 4 jam yang lalu -
04:38
VIDEO: Mantan Kades Banyuwangi Ditangkap Polisi Diduga Korupsi Rp1,3 Miliar
Nasional 4 jam yang lalu -
02:31
VIDEO: Donald Trump Berangkat ke Roma untuk Pemakaman Paus Fransiskus
Internasional 5 jam yang lalu -
03:33
Coaching Session Bareng Bio One Main Padel
Hiburan 19 jam yang lalu -
01:33
Ricky Seringai Sempat Ditolong Dokter di Belakang Panggung Sebelum Meninggal Dunia
Hiburan 20 jam yang lalu -
01:02
VIDEO: Hadiri Peringatan ke-70 KAA, Sejumlah Dubes Antusias Jajal Whoosh
TV 20 jam yang lalu -
18:09
Fokus : Evakuasi Korban Banjir Barito Utara Sulit, Ketinggian Banjir 1,5 Meter
TV 20 jam yang lalu