VIDEO BERANI BERUBAH: Svargabumi, Surganya Petani
Meski pandemi Covid-19 menghalau operasi bisnis pariwisata, masih ada harapan bagi sektor ini untuk terus bergerak. Tapi wisata apa yang aman di situasi seperti ini? Bintang Kusnanto pun merenungkan hal itu, dan akhirnya muncul lah ide wisata sawah. Wisata yang terbilang ramah lingkungan, dan jauh dari keramaian kota.
Setelah mendapatkan lahan yang sesuai untuk ide wisata sawahnya, Bintang lalu menamai destinasi wisata itu Svargabumi. Letaknya yakni di Jalan Borobudur- Ngadiharjo, Magelang, Jawa Tengah. Bersamaan dengan itu, Bintang juga bertekad agar warga dan pemilik lahan bisa sama-sama diuntungkan dari ide wisata sawah ini.
Svargabumi kini memiliki sekitar 30 pegawai, dan semuanya adalah warga sekitar yang berasal dari Dusun Gopalan dan Dusun Ngaran. Bintang ingin adil agar kedua desa yang terletak dekat dari Svargabumi itu sama-sama memiliki kesempatan untuk bekerja.
Svargabumi juga mendapat perhatian besar dari para pengguna sosial media, khususnya Instagram. Foto-foto yang terlihat hijau dan rindang membuat banyak orang penasaran dan ingin melihat langsung. Terlebih karena wisata sawah bukanlah suatu hal yang biasa dijumpai.
Yuk, ikuti kisah ini maupun yang lainnya dalam Program Berani Berubah, hasil kolaborasi antara SCTV, Indosiar bersama media digital Liputan6.com dan Merdeka.com
Program ini tayang di Stasiun Televisi SCTV setiap Senin di Program Liputan 6 Pagi pukul 04.30 WIB, dan akan tayang di Liputan6.com serta Merdeka.com pada pukul 06.00 WIB di hari yang sama.
Ingin tahu cerita lengkapnya, simak dalam video berikut ya.
RingkasanVideo Terkait
-
Fokus : Hujan Deras dan Angin Kencang di Solo Terbangkan Atap Rumah
TV 19 jam yang lalu -
VIDEO: Jadi Tersangka Usai OTT KPK, Calon Gubernur Bengkulu Resmi Ditahan
TV 19 jam yang lalu -
VIDEO: Gubernur Bengkulu Ditangkap KPK Bersama Tujuh Pejabat Pemerintah
TV 21 jam yang lalu
-
VIDEO: Inilah TPS Terpanjang di Jakarta, 200 Meter dan 5 Ribu Pemilih
Nasional Baru saja -
VIDEO: Demi Pilkada 2024, Perantauan Pulang ke Kampung Halaman
Nasional 2 menit yang lalu -
VIDEO: Truk Tronton Tabrak Sejumlah Kendaraan di Lampu Merah Slipi, Satu Orang Meninggal
Nasional 11 menit yang lalu -
VIDEO: Ngeri, Warga Kalsel Temukan Ular Sanca Kembang Beserta Telur di Saluran Air
Unik 18 menit yang lalu -
VIDEO: Jelang Pilkada Serentak, Persiapan Pembangunan TPS Terus Dilakukan
Nasional 35 menit yang lalu -
VIDEO: Dharma Pongrekun Bakal Nyoblos di TPS 31 Lebak Bulus
Nasional 47 menit yang lalu -
Detik-Detik Siswa SMK di Semarang Tewas Tertembak Polisi, Diduga Terlibat Tawuran
Hiburan 1 jam yang lalu -
Permohonan Sidang Isbat Nikah Rizky Febian & Mahalini Ditolak, Keduanya Disarankan Menikah Ulang
Hiburan 1 jam yang lalu -
VIDEO: Catat! Ini Jadwal War Tiket Konser Linkin Park di Jakarta
Hiburan 1 jam yang lalu -
VIDEO: Berlatih di Akademi Benfica, Korea-Korea Selecao Dimanjakan dengan Pemandangan Kota Lisbon yang Indah
Sepak Bola 1 jam yang lalu -
LRT Jabodebek Kasih Tarif Diskon Pilkada, Supriyani Divonis Bebas Hakim Andoolo
Nasional 2 jam yang lalu -
VIDEO: KPU Pali Musnahkan Ratusan Surat Suara Pilkada Sumssel dan Kabupaten Pali
Nasional 2 jam yang lalu -
VIDEO: Satu Calon Meninggal Dunia, KPUD Ciamis Tetap akan Gunakan Foto Almarhum dalam Pilkada
Nasional 2 jam yang lalu