Bayangan terpantul dari body mobil yang mengkilap bak cermin. Saking gemasnya sang ayam menyerang, petaka menimpa mobil. Body mobil seketika lecet akibat patukan dan cakaran ayam.