VIDEO: Bikin Heboh karena Disangka Positif Covid-19, Ternyata Hanya Sakit Gigi

VIDEO: Bikin Heboh karena Disangka Positif Covid-19, Ternyata Hanya Sakit Gigi

Warga Koto Merapak, Padang, mendadak geger. Dikabarkan seorang warga mendadak demam dan disangka positif covid-19. Petugas puskesmas datang lengkap dengan APD. Kehebohan makin menjadi. Setelah diperiksa, ternyata pasien cuma sakit gigi.

Ringkasan

Oleh Riki Dhanu, Raden Asmoro Katon pada 21 April 2020, 20:30 WIB

Video Terkait

Spotlights