Dear Netizen: Membaca Arah Golkar di Tangan Airlangga
Airlangga Hartarto terpilih aklamasi sebagai Ketua Umum Golkar 2019-2024. Penantang sebelumnya, Bambang Soesatyo, mundur dari bursa calon ketua umum Golkar usai bertemu senior partai, Luhut Binsar Pandjaitan dan Aburizal Bakrie, Selasa 3 Desember 2019.
Bamsoet dalam pernyataannya menyebut bahwa langkah mundurnya itu karena mengikuti pesan para senior; menjaga soliditas kader dan keutuhan golkar. Dia juga menyinggung soal rekonsiliasi antara dua kubu yang sempat panas menjelang Munas Golkar, berharap tidak ada lagi gap loyalis dalam menggerakan roda organisasi ke depannya.
Presiden Jokowi sampai memuji suasana saat pembukaan Munas. Menurut dia, hawa sejuk sangat terasa bahkan saat dirinya baru memasuki ruangan acara.
"Saya tadi masuk pintu ruangan ini hawanya sudah kelihatan sejuk gitu, sejuk. Saya yakin meskipun AC-nya dimatikan kita tetap sejuk," kata Jokowi di Hotel Ritz Carlton Mega Kuningan Jakarta Selatan, Selasa 3 Desember 2019.
Lantas, bagaimana langkah Airlangga ke depan dalam membesarkan partai dan berperan dalam pemerintahan? Saksikan Dear Netizen "Membaca Arah Politik Golkar di Tangan Airlangga", bersama Peneliti CSIS Arya Fernandes.
RingkasanVideo Terkait
-
VIDEO: Ditemani Ridwan Kamil, Bahlil Ungkap Pilkada Rasa Pilpres
Nasional 27 Nov 2024, 11:00 WIB -
VIDEO: Bahlil Janjikan Airlangga Posisi Proporsional di Golkar dan Pemerintahan
Nasional 23 Ags 2024, 11:19 WIB -
VIDEO: Bahlil Janjikan Airlangga Posisi Proporsional di Golkar dan Pemerintahan
Nasional 23 Ags 2024, 11:19 WIB
-
Transformasi Hijau Sektor Pertambangan Seberapa Efektif dan Bermanfaat?
Nasional 23 menit yang lalu -
VIDEO: WNA China Klarifikasi Usai Buat Konten Diduga Menyuap Imigrasi Bandara Soetta
Unik 53 menit yang lalu -
VIDEO: Pakai 'Kantong Doraemon', Emak-emak Tertangkap Mencuri di Minimarket
Nasional 1 jam yang lalu -
VIDEO: Kepala Militer Israel Mengundurkan Diri Mengaku Bertanggung Jawab Atas Kegagalan IDF
Internasional 1 jam yang lalu -
Video Terakhir Diduga Milik Korban Kebakaran Glodok, Minta Tolong Di Tengah Asap Tebal
Hiburan 1 jam yang lalu -
VIDEO: Donald Trump Ancam BRICS, Indonesia Terancam?
Internasional 2 jam yang lalu -
VIDEO: Melawan Ombak! Begini Proses Pembongkaran Pagar Laut di Tangerang
Nasional 2 jam yang lalu -
VIDEO: Ponpes Di Jakarta TImur Digeruduk Massa Terkait Dugaan Pencabulan Terhadap Santri Laki-Laki
Nasional 2 jam yang lalu -
Donald Trump Soroti Kebakaran Los Angeles, Benarkah Memang Ada Unsur Kesengajaan?
Hiburan 2 jam yang lalu -
Potret Fanny Ghassani Tampil Elegan Bak Pengantin dengan Kebaya Modifikasi dan Veil Putih
Lifestyle 2 jam yang lalu -
VIDEO: Pendukung Hak-Hak Imigran Mengecam Kebijakan Deportasi Massal Donald Trump
Internasional 2 jam yang lalu -
Rosemary Oil Lebih Ampuh dari Lidah Buaya?
Wanita 3 jam yang lalu -
6 Potret Artis Sinetron Ochi Rosdiana Dibalut Mini Dress saat Dilamar Romantis oleh Kekasihnya
Lifestyle 3 jam yang lalu