Kronologi Truk Muatan Barang Kelontong Terbakar di Jalur Jakarta-Purwokerto
Sebuah truk yang membawa barang kelontong terbakar di jalur utama Jakarta-Purwokerto, pada Rabu pagi. Tak ada korban jiwa, lantaran sopir truk berhasil meyelamatkan diri setelah meloncat keluar dari ruang kemudi.
Seperti ditayangkan Fokus Indosiar, Rabu (13/2/2019), truk terbakar tepat di Jalan Raya Desa Kranggan, Kecamatan Pakuncen, Banyumas, Jawa Tengah.
Sebelum terbakar, sopir truk sempat diberitahu oleh sejumlah pengguna kendaraan lain bahwa ada kepulan asap di bagian belakang truk. Seketika dia memberhentikan kendaraan dan meloncat keluar dari ruang kemudi.
Tak berselang lama, api muncul lalu membesar. Dua unit mobil pemadam kebakaran dari Wangon yang tiba di lokasi berusaha menjinakkan si jago merah. Namun, saat proses pemadaman, penduduk dan petugas dikejutkan dengan suara ledakan.
Butuh waktu sekitar satu jam bagi petugas untuk memadamkan api. Imbas dari peristiwa ini, kemcaten arus lalu lintas terjadi di jalur utama Jakarta-Banyumas.
Penyebab kebakaran diduga akibat gesekan barang yang kemudian memunculkan percikan api. Saat ini, Polres Banyumas Tengah menyelidiki penyebab kebakaran. (Karlina Sintia Dewi)
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
Fokus : Sungai Ciliwung Jakarta Meluap, Ratusan Rumah Kebanjiran
TV 19 jam yang lalu -
Fokus Pagi : Tiga Orang Tewas Tertimbun Longsor di Kabupaten Deli Serdang
TV 20 jam yang lalu -
Fokus : Mencoblos di Lokasi Pengungsian Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
TV 27 Nov 2024, 15:30 WIB
-
VIDEO: Rem Blong, Truk Tronton Pembawa Semen Jatuh ke dalam Jurang
Nasional Baru saja -
VIDEO: 4 Orang Salah TPS, KPU Tangsel Bakal Gelar Pemungutan Suara Ulang
Nasional 5 menit yang lalu -
VIDEO: Rizky Ridho Terharu dengan Sambutan Hangat dari Bonek saat Persija Jakarta Tandang ke Surabaya
Sepak Bola 33 menit yang lalu -
VIDEO: Situasi Tambang Galian C di Solok Selatan
Nasional 34 menit yang lalu -
VIDEO: Klaim Unggul Hitung Cepat, Calon Bupati Jeje Ritchie Langsung Sujud Syukur dan Menangis
Nasional 35 menit yang lalu -
VIDEO: Presiden Filipina: Pemakzulan Terhadap Wapres akan Buang-Buang Waktu
Internasional 43 menit yang lalu -
VIDEO: Banjir Luapan Sungai Citarum Kembali Rendam Ribuan Rumah
Nasional 47 menit yang lalu -
VIDEO: Harapan Rizky Ridho di Hari Ulang Tahun Persija Jakarta, Bisa Memiliki Stadion Sendiri
Sepak Bola 51 menit yang lalu -
VIDEO: Tanggapan KPK Terkait Sayembara Temukan Harun Masiku
Nasional 1 jam yang lalu -
VIDEO: Polisi Bakal Bongkar Makam Korban Penembakan
Nasional 2 jam yang lalu -
Lega, Gugatan Cerai Venna Melinda Pada Ferry Irawan Akan Segera Diumumkan
Hiburan 2 jam yang lalu -
VIDEO: Korea-Korea Selecao Rasakan Berlatih di Footlab, Tempat yang Futuristik dan Modern
Sepak Bola 2 jam yang lalu -
Prabowo Resmi Naikkan Gaji Guru Mulai 2025
Nasional 2 jam yang lalu -
VIDEO: Kotak Suara di Jambi Dibakar Tim Salah Satu Paslon Kepala Daerah
Nasional 4 jam yang lalu -
MU Susah Payah Kalahkan Bodo/Glimt, Instagram Marselino Diikuti Rio Ferdinand
Sepak Bola 4 jam yang lalu