VIDEO: Aksi-Aksi dari James Harden Saat Brooklyn Nets Kalahkan Detroit Pistons di NBA Hari Ini

VIDEO: Aksi-Aksi dari James Harden Saat Brooklyn Nets Kalahkan Detroit Pistons di NBA Hari Ini

James Harden berhasil membawa Brooklyn Nets menang...Selanjutnya

James Harden berhasil membawa Brooklyn Nets menang dramatis atas Detroit Pistons dalam lanjutan NBA 2020/2021. Pertandingan yang berlangsung di Littele Caesars Arena berakhir dengan skor 113-111.

Dalam pertandingan hari ini, James Harden berhasil membawa Brooklyn Nets dengan torehan 44 poin, 14 rebound dan 8 assists.

Brooklyn Nets memang telah memimpin pertandingan sejak awal. Mereka berhasil mengalahkan Detroit Pistons di kuarter pertama dengan poin 34-27.

Pada kuarter kedua, Detroit Pistons berhasil mengimbangi permainan Brooklyn Nets. Sayang, mereka masih sedikit kalah poin dengan hasil 23-25.

Belum menyerah sampai disitu, Detroit Pistons kembali mencoba untuk memberikan perlawanan sengit kepada Brooklyn Nets. Hasilnya, mereka berhasil menang 28-23 atas Detroit Pistons.

Permainan seru terjadi pada kuarter keempat. Brooklyn Nets dan Detroit Pistons bermain saling menyerang. Namun, Detroit Pistons berhasil mengalahkan Brooklyn Nets dengan poin tipis, 33-31.

Sayangnya, kemenangan Detroit Pistons pada kuarter ketiga dan keempat belum mampu menyamai jumlah poin dari Brooklyn Nets, mereka masih bersilisih dua poin dengan hasil akhir 111-113.

Berikut ini deretan aksi James Harden saat Brooklyn Nets kalahkan Detroit Pistons di NBA hari ini.

Ringkasan

Oleh Pradipta Rama Baskara pada 27 March 2021, 21:17 WIB

Video Terkait

Spotlights