VIDEO: Mantan Pemain Manchester United, Angel Gomez Diincar Liverpool
Eks gelandang Manchester United, Angel Gomes, dilaporkan diincar oleh raksasa Premier League, Liverpool. Gomes cabut dari Man United pada tahun 2020 silam. Ia pergi karena tak mendapat banyak kans bermain di Old Trafford.
Gomes kemudian pindah ke Lille. Namun ia sempat disekolahkan ke Boavista di Portugal. Setelah itu ia balik ke Lille. Gelandang berusia 24 tahun ini kemudian jadi salah satu pemain andalan klub Prancis tersebut.
Angel Gomes mendapat penghargaan karena performa apiknya di Lille selama tiga musim terakhir. Ia dipanggil membela Timnas inggris pada jeda internasional September 2024 kemarin.
Pemanggilan ke Timnas Inggris bukan satu-satunya hal yang positif bagi Gomes pada bulan September ini. Kabarnya ia juga diincar oleh Liverpool.
Rumor ini berasal dari laporan Football Insider, via Liverpool Echo. Laporan itu mengklaim bahwa scout dari Liverpool ikut hadir kala Gomes membela Inggris di laga lawan Finlandia.
Laporan itu juga mengklaim Liverpool berniat merekrutnya setelah musim ini berakhir. Tapi selain The Reds, Gomes juga disebut diincar oleh Newcastle.
Skuad Liverpool saat ini punya sejumlah pemain tengah top. Ada Alexis Mac Allister dan Dominik Szoboszlai. Masih ada juga Curtis Jones dan Harvey Elliott. Selain itu ada pula Ryan Gravenberch dan Wataru Endo.
Dengan komposisi pemain yang ada sekarang, akan sulit bagi Angel Gomes bersaing dengan pemain lainnya di lini tengah Liverpool. The Reds sendiri punya pemain bertipe kreatif dalam diri Mac Allister, Szoboszlai, dan Elliott.
Liverpool sebenarnya lebih butuh gelandang bertahan baru. Mereka cuma punya Endo yang merupakan satu-satunya gelandang bertahan murni di posisi tersebut.
*Video ini di edit oleh Muhammad Daffa Satrio mahasiswa magang dari Universitas Esa Unggul
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Bek Persib Bandung Gustavo Franca, Pede Raih Tiga Poin dari Thailand
Sepak Bola 3 jam yang lalu -
VIDEO: Jorji dan Ginting Pastikan Berikan Penampilan yang Terbaik di Indonesia Masters 2025
Olahraga 6 jam yang lalu -
VIDEO: Total Hadiah di Indonesia Masters 2025 Dipastikan Meningkat dan Harga Tiket Tetap Sama
Olahraga 7 jam yang lalu
-
Aksi Jirayut di Lapangan Hijau: Cetak Gol dan Selebrasi Ikonik ala Marselino Ferdinan!
Hiburan 3 jam yang lalu -
Fakta-Fakta Kasus Denny Sumargo dan Farhat Abbas!
Hiburan 3 jam yang lalu -
Ayu Ting Ting Trending: Borong Dagangan UMKM, Warganet Salut!
Dangdut 3 jam yang lalu -
VIDEO: Miris! Bocah SD Korban Bullying Meninggal Dunia Setelah Koma Sepekan
TV 3 jam yang lalu -
Serunya Meet And Greet Bareng Jirayut Di Kantor Kapanlagi, Sampai Nyanyi Lagu Baru Rame-Rame
Dangdut 3 jam yang lalu -
VIDEO: KPK Tangkap Gubernur Bengkulu Rohidin Marsyah Dalam Operasi Tangkap Tangan
Unik 3 jam yang lalu -
VIDEO: Menjelang Pencoblosan, Calon Wakil Bupati Ciamis Meninggal Dunia
TV 3 jam yang lalu -
VIDEO: Tambang Galian C Jadi Pemicu! Kasus Polisi Tembak Polisi Terus Diusut
TV 4 jam yang lalu -
VIDEO: Memeras Anak Buah demi Pilkada, Gubernur Bengkulu Jadi Tersangka
TV 4 jam yang lalu -
VIDEO: Detik-detik Kecelakaan Truk vs. Truk, Diduga Akibat Unit Kurang Layak
Unik 4 jam yang lalu -
VIDEO: Lagi! 24 Pegawai Kementerian Komdigi Tersandung Kasus Judi Online
TV 5 jam yang lalu -
VIDEO: Viral Pria Terjatuh dari Truk Bermuatan Sound Horeg Saat Kampanye di Pasuruan
Unik 5 jam yang lalu -
VIDEO: Cinta Segitiga Berujung Tragis, Wanita Aniaya Rekan Kerja
TV 5 jam yang lalu -
Asri Welas Gugat Cerai! Rizky Febian dan Mahalini Diminta Nikah Ulang
Hiburan 5 jam yang lalu -
Luna Maya Jalani Adegan Panas Di 'MAIN API' Dengan Darius Sinathrya: Ada Form Khusus Buat Kita
Hiburan 6 jam yang lalu