:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/thumbnails/4663643/original/058311700_1700987730-pep-guardiola-2969e2.jpg)
VIDEO: Pelatih Manchester City Buka Suara Soal Perseteruannya dengan Bintang Liverpool
Partai besar antara Manchester City melawan Liverpool di Etihad Stadium berakhir imbang 1-1. Laga itu sempat diwarnai perseteruan antara Pep Guardiola dengan Darwin Nunez.
Laga pekan ke-13 Liga Inggris 2023/2024 antara Man City vs Liverpool, Sabtu (26/11/2023) berakhir imbang setelah Trent Alexander-Arnold mencetak gol pada menit ke-80.
Sebelumnya, The Cityzens unggul lebih dulu lewat gol Erling Haaland pada menit ke-27. Bomber asal Norwegia ini berhasil memastikan dirinya sebagai pemain tercepat yang mampu menorehkan 50 gol di Liga Inggris.
Hal menarik lain muncul usai laga. Keributan terjadi antara pelatih Manchester City, Pep Guardiola, dengan striker Liverpool, Darwin Nunez.
Pep yang terlihat sedang berbincang dengan pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, pada akhir laga, dihampiri oleh Nunez, yang tampak sudah emosi terlebih dahulu.
Nunez dan Pep kemudian terlibat adu mulut yang cukup panas, sampai memaksa Klopp dan stafnya untuk ikut melerai.
Namun, saat sesi konferensi pers, Pep menjelaskan tentang apa yang terjadi antara dirinya dan Nunez.
"Tidak ada yang terjadi. Dia lebih kuat dari saya. Tidak ada yang terjadi sekali lagi," kata Pep terkait insiden dengan Nunez.
Bahkan Pep menyebut bahwa Liverpool bermain dengan sangat baik meski dalam kondisi tertinggal.
Dengan hasil imbang saat melawan Liverpool, membuat posisi Manchester City tergeser ke pringkat dua klasemen sementara Liga Inggris 2023/2024. Arsenal kini memuncaki klasemen.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
02:26
VIDEO: 4 Pemain Hebat yang Meredup Setelah Meninggalkan Manchester City
Sepak Bola 07 Mar 2025, 17:42 WIB -
01:33
VIDEO: Pep Guardiola Senang Rodri Kembali Latihan Bersama Manchester City, Tapi Perlu Hati-hati!
Sepak Bola 03 Mar 2025, 15:04 WIB -
01:33
VIDEO: Pep Guardiola Senang Rodri Kembali Latihan Bersama Manchester City, Tapi Perlu Hati-hati!
Sepak Bola 03 Mar 2025, 15:04 WIB
-
19:59
Fokus : Fenomena Hujan Es di Tasikmalaya Kejutkan Warga
TV 11 jam yang lalu -
53:38
Fokus Pagi : Dramatis, Pegawai Warung Makan di Banyuwangi Terjebak Api
TV 11 jam yang lalu -
01:37
VIDEO: Viral! Lurah di Bekasi Minta AC ke Pengusaha Kasur, Berujung Disanksi
TV 12 jam yang lalu -
00:41
VIDEO: Hindari Razia, Pemotor Rusak Pembatas Jalur Bus Transjakarta
TV 12 jam yang lalu -
00:48
VIDEO: Demo Ojol di Makassar Ricuh, Sempat Adu Jotos dengan Pengguna Jalan
TV 12 jam yang lalu -
06:08
VIDEO: Diskusi: Kapolres Ngada Cabuli Anak-Anak, Kok Bisa Jadi Penegak Hukum?
TV 12 jam yang lalu -
01:10
VIDEO: Hujan Es Disertai Angin Kencang di Tasikmalaya Hebohkan Warga
TV 13 jam yang lalu -
02:09
VIDEO: Menhub: Gerbong Kereta Terbakar Bakal Diganti untuk Angkutan Lebaran
TV 13 jam yang lalu -
07:36
VIDEO: Cahaya dalam Sentuhan Al-Qur'an Braille
Inspirasi 14 jam yang lalu -
02:03
Kim SooHyun Beri Penjelasan Pekan Depan, Seo YeJi Muak Dikaitkan dengan Kim SooHyun
Hiburan 15 jam yang lalu -
02:31
VIDEO: Minyakita Bermasalah, Pedagang Cilacap Berhenti Jualan!
Nasional 16 jam yang lalu -
09:50
Pengakuan Fidya Kamalinda Tentang Kelakuan Orang Tuanya, Panggil Anjing Pakai Nama Cucu Sendiri!!!
Hiburan 17 jam yang lalu -
03:30
VIDEO: Modus Baru! LPG 3 Kg Disulap Jadi 12 Kg, Bareskrim Langsung Bertindak!
Nasional 17 jam yang lalu -
07:09
Pengakuan Fidya Kamalinda Tak Kuat Dengan Ortu, Tiba-Tiba Muncul Setelah Dikabarkan Hilang 10 Tahun
Hiburan 17 jam yang lalu -
02:23
Kota Besar Bakal Ubah Sampah Jadi Listrik, Tempuh Jarak Jauh Demi Tukar Uang
Nasional 17 jam yang lalu