VIDEO Bursa Transfer: Jeremy Doku Selangkah Lagi Gabung Manchester City
Jeremy Doku kian santer diisukan untuk berlabuh ke Manchester City. Hal tersebut dikarenakan Manchester City masih mencari sosok pengganti Riyadh Mahrez.
Keputusan Man City mendatangkan Doku adalah untuk menambal lubang di lini depan. Ini merupakan posisi yang krusial untuk menambah daya gedor.
Sebelum Doku, Man City menetapkan Lucas Paqueta sebagai prioritas utama. Negosiasinya sempat alot karena penawaran pertama Man City ditolak oleh West Ham.
Cityzens kemudian tiba-tiba menghentikan negosiasi saat hendak menyiapkan tawaran kedua. Alasannya, ada indikasi sang pemain bakal terjerat kasus perjudian.
Beberapa sumber mengatakan jika Manchester City sudah menebus sang pemain dengan harga 64,4 juta Euro. Jumlah ini dua kali lipat lebih besar daripada harga pasarannya.
Proses transfer Doku ke Man City bakal segera tuntas. Jadwal tes medis pun sudah ditetapkan bagi pemain berusia 21 tahun tersebut.
Manchester City sebenarnya bisa saja meresmikan Jeremy Doku pekan ini. Namun, dirinya tidak akan sempat bermain pada pekan ke-3 Liga Inggris 2023/2024.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Liverpool Kalah di Kandang Sendiri, Arne Slot Ungkapkan Penyesalannya
Sepak Bola 7 jam yang lalu -
VIDEO: Manchester United Kembali ke Jalur Kemenangan, Erik ten Hag Bisa Bernafas Lega
Sepak Bola 8 jam yang lalu -
VIDEO: Mantap! Manchester United Bungkam Southampton Tiga Gol Tanpa Balas
Sepak Bola 22 jam yang lalu
-
VIDEO: Cagub Pramono Tancap Gas Lakukan Gerilya Politik
TV 5 jam yang lalu -
VIDEO: Membantu Penderita Gangguan Pita Suara Agar Bisa Berbicara Lagi
Sehat 6 jam yang lalu -
VIDEO: Jokowi Batal Resmikan Chatra di Stupa Utama Candi Borobudur
Nasional 6 jam yang lalu -
VIDEO: Kantor Perusahaan Animasi yang Diduga Karyawati Sepi
Nasional 7 jam yang lalu -
VIDEO: Binus Bantah Ada Bullying dalam Lingkungan Sekolah
Nasional 7 jam yang lalu -
VIDEO: Program Unik Paslon Bupati Pinrang, Janji Berikan Uang Panai Untuk Pemuda
Nasional 8 jam yang lalu -
VIDEO: Berbisnis Produk Indonesia di AS, Apakah Modal Utamanya?
Bisnis 8 jam yang lalu -
VIDEO: iPhone 16 Hadir dengan Apple Intelligence, Seberapa Canggih?
Teknologi 10 jam yang lalu -
VIDEO: Israel Tunjukkan Terowongan Gaza, Lokasi Pembunuhan Sandera?
Internasional 11 jam yang lalu -
VIDEO: Duh, Jalan Cor Basah Diterobos Pemotor Ramai-Ramai di Cirebon
Unik 23 jam yang lalu -
VIDEO: Dendam 6 Tahun Berakhir Tragis, Seorang Pria Bunuh Kakak Ipar
TV 23 jam yang lalu -
VIDEO: Sopir Bus Adu Mulut dengan Tukang Parkir Tolak Pungli
TV 23 jam yang lalu -
VIDEO: Terburu-Buru, Pengantin Pria Malah Ucap 'Sah' Saat Ijab Kabul
Unik 23 jam yang lalu