VIDEO: Berani Berubah, Pemain Arema FC Ridwan Tawainella Manfaatkan Batako dan Pasir untuk Jaga Kebugaran
- Pemain sayap Arema FC, Ridwan Tawainella, sempat memanfaatkan bahan untuk pembangunan rumah untuk menjaga kebugaran ketika kompetisi berhenti. Ridwan berani berubah, yang tadinya terbiasa berolahraga dengan alat-alat di pusat kebugaran, lalu menjadi menggunakan batako dan pasir.
Momen terjadi pada April 2020, Ridwan Tawainella latihan beban dengan karung berisi pasir dan batako. Dua bahan bangunan itu diangkat bergantian. Karung pasir diangkat di pundaknya. Sesi kedua dia memagang dua batako untuk latihan beban di tangan dan juga untuk push up.
"Adanya cuma itu (batako dan karung pasir). Jadi saya pakai saja," kata mantan pemain PSM Makassar tersebut.
Kebetulan Ridwan latihan di sebuah rumah yang sedang dalam proses pembangunan. Sehingga ada beberapa karung pasir dan batako yang tersedia. Tapi latihan ini tidak dilakukan setiap hari. Iaa menggunakannya ketika menjalankan program latihan yang ditambah dengan beban untuk fitnes.
"Tempat fitnes di sini tutup. Jadi pakai itu saja," lanjutnya.
Ketika itu, para pemain Arema FC berlatih di rumah karena sudah satu bulan tim tidak menggelar latihan karena virus corona COVID-19 yang menjangkiti Indonesia dan dunia. Pandemi juga membuat kompetisi Shopee Liga 1 2020 sementara dihentikan.
Seperti apa aksi pemain Arema FC, Ridwan Tawainella, ketika menjaga kebugaran dengan memanfaatkan batako dan pasir? Jawabannya dapat dilihat dalam video berani berubah di atas.
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
VIDEO: Tiba di Portugal, Para Pemain Korea-Korea Selecao Berkunjung ke Dubes RI
Sepak Bola 7 jam yang lalu -
VIDEO: Setelah Melalui 18 Jam Penerbangan, Akhirnya Pemain Korea-Korea Selecao TibadiPortugal
Sepak Bola 7 jam yang lalu -
VLOG: Reaksi Gila Fans di Tribune SUGBK Saat Timnas Indonesia Taklukkan Arab Saudi
Sepak Bola 11 jam yang lalu
-
VIDEO: Menyembuhkan Luka Bakar dengan Tepung Terigu, Benarkah Efektif?
Cek Fakta Baru saja -
VIDEO: Tersangka Judi Online yang Raup hingga Rp1 Triliun Akhirnya Ditangkap Polisi
TV 36 menit yang lalu -
VIDEO: Terungkap! 960.000 Mahasiswa dan Pelajar Terpapar Judi Online
TV 51 menit yang lalu -
Momen Paling Bahagia Christian Sugiono: Travelling Seru Bersama Anak
Lifestyle 1 jam yang lalu -
Bebaskan Anak Berkreasi, Prinsip Parenting Christian Sugiono
Lifestyle 1 jam yang lalu -
Parenting Ala Christian Sugiono: Santai tapi Menginspirasi!
Lifestyle 1 jam yang lalu -
VIDEO: Wapres Gibran Tegaskan: Sistem Zonasi Sekolah Harus Dihapus!
TV 3 jam yang lalu -
Ciri-Ciri Terkena Diabetes di Usia Muda, Kamu Wajib Waspada!
Lifestyle 3 jam yang lalu -
Pesona Kartini Masa Kini Prilly Latuconsina sebagai Ketua Pelaksana FFI 2024
Lifestyle 3 jam yang lalu -
Dari Seoul ke Jakarta: Pengalaman 'Oppa' Eksekutif Korea Bekerja dengan Tim Gen Z di Advertising Agency
Lifestyle 3 jam yang lalu -
Potret Ashanty Tampil Bak Barbie di Pesta Ulang Tahun Sang Cucu Azura
Lifestyle 3 jam yang lalu -
Olla Ramlan Tak Masalah Kenakan Fashion Item Apapun, Kecuali Satu Ini!
Lifestyle 3 jam yang lalu