VIDEO: Ratusan Santa Claus Naik Motor Bawa Kebahagiaan Bagi Anak-Anak di Beograd

VIDEO: Ratusan Santa Claus Naik Motor Bawa Kebahagiaan Bagi Anak-Anak di Beograd

Ratusan pengendara motor berkostum Santa Claus berkumpul di depan parlemen di Beograd. Mereka akan menghibur pasien di RS Anak Sremcica. Tradisi ini ternyata sudah berlangsung hampir 20 tahun.

Ringkasan

Oleh Krismas Wahyu Utami, Mohamad Hafiz Aldi pada 24 December 2023, 11:33 WIB

Video Terkait

Spotlights