VIDEO: Presiden Jokowi Putuskan PPKM Dilanjutkan, Levelnya Diturunkan di Sejumlah Daerah

VIDEO: Presiden Jokowi Putuskan PPKM Dilanjutkan, Levelnya Diturunkan di Sejumlah Daerah

Presiden Joko Widodo sampaikan pengumuman terkait ...Selanjutnya

Presiden Joko Widodo sampaikan pengumuman terkait status PPKM atau Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat yang hari ini berakhir. Senin (23/8) malam, Jokowi memutuskan untuk kembali perpanjang PPKM namun dengan melakukan penurunan level di sejumlah daerah.

Ringkasan

Oleh Yoga Nugraha, Mohamad Hafiz Aldi pada 23 August 2021, 19:12 WIB

Video Terkait

Spotlights