VIDEO: Gubernur Khofifah Tinjau Korban Longsor di Nganjuk
Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa pada Senin sore mengunjungi posko penanganan bencana longsor di Desa Ngetos, Kecamatan Ngetos, Kabupaten Nganjuk. Khofifah berencana merelokasi warga yang tinggal di sekitar lokasi tanah longsor.
Karena tanah bekas longsor kondisinya masih labil, sehingga dikhawatirkan akan terjadi longsor susulan. Rencana relokasi tersebut akan berkoordinasi dengan Pemkab Nganjuk.
Gubernur Jawa Timur juga meninjau para korban longsor yang mengungsi di Sekolah Dasar Negeri di desa setempat. Berikut seperti diberitakan pada Liputan6, (17/2/2021).
Ada sekitar 120 warga yang mengungsi, akibat rumahnya tertimbun tanah longsor. Masa tanggap darurat dilakukan selama 14 hari untuk pencarian korban longsor.
Untuk membantu meringankan korban, Pemerintah Provinsi Jawa Timur menyerahkan bantuan berupa paket sembako, masker kain, dan uang duka bagi keluarga yang meninggal.
RingkasanVideo Terkait
-
VIDEO: Menyembuhkan Luka Bakar dengan Tepung Terigu, Benarkah Efektif?
Cek Fakta Baru saja -
VIDEO: Pria Ini Ajarkan Cara Cepat Melepas Gigitan Ular, Berakhir Ngakak
Unik 42 menit yang lalu -
Ciri-Ciri Terkena Diabetes di Usia Muda, Kamu Wajib Waspada!
Lifestyle 58 menit yang lalu -
VIDEO: Fakta Kecelakaan Maut di Ngaliyan Semarang, Truk Tronton Diduga Rem Blong
Unik 2 jam yang lalu -
VIDEO: Terungkap! 960.000 Mahasiswa dan Pelajar Terpapar Judi Online
TV 3 jam yang lalu -
Momen Paling Bahagia Christian Sugiono: Travelling Seru Bersama Anak
Lifestyle 3 jam yang lalu -
Bebaskan Anak Berkreasi, Prinsip Parenting Christian Sugiono
Lifestyle 3 jam yang lalu -
Parenting Ala Christian Sugiono: Santai tapi Menginspirasi!
Lifestyle 3 jam yang lalu -
VIDEO: 4 Gelandang yang Bisa Jadi Pengganti Rodri di Manchester City
Sepak Bola 4 jam yang lalu -
VIDEO: Wapres Gibran Tegaskan: Sistem Zonasi Sekolah Harus Dihapus!
TV 4 jam yang lalu -
Ciri-Ciri Terkena Diabetes di Usia Muda, Kamu Wajib Waspada!
Lifestyle 5 jam yang lalu -
Pesona Kartini Masa Kini Prilly Latuconsina sebagai Ketua Pelaksana FFI 2024
Lifestyle 5 jam yang lalu -
Dari Seoul ke Jakarta: Pengalaman 'Oppa' Eksekutif Korea Bekerja dengan Tim Gen Z di Advertising Agency
Lifestyle 5 jam yang lalu