VIDEO: Slogan Unik KFC Dihentikan Sementara Setelah 64 Tahun

VIDEO: Slogan Unik KFC Dihentikan Sementara Setelah 64 Tahun

Perusahaan makanan cepat saji KFC akan menghentika...Selanjutnya

Perusahaan makanan cepat saji KFC akan menghentikan slogan 'Finger Lickin' Good karena tidak lagi sesuai dengan situasi pandemi Covid-19 saat ini. Penggunaan slogan ini telah dipakai selama 64 tahun akan dihentikan sementara.

Ringkasan

Oleh Reza Rinaldi, Krismas Wahyu Utami pada 26 August 2020, 20:00 WIB

Tag Terkait


Video Terkait

Spotlights