:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/thumbnails/2999211/original/063030200_1576636340-ets-mobil-20mewah-20bodong-2c-2014-20mobil-20mewah-20tanpa-20surat-20kendaraan-20diamankan-20polda-20jatim-20-sby-b3cb-640x360-00015.jpg)
VIDEO: Polda Jatim Gandeng Bapenda dan Bea Cukai Usut Mobil Mewah Bodong
Polda Jawa Timur bertindak tegas dengan mengamanka...Selanjutnya
Polda Jawa Timur bertindak tegas dengan mengamankan 14 mobil super mewah yang diduga tidak memiliki dokumen kepemilikan sah. Mobil-mobil berharga miliaran rupiah tersebut diamankan di Surabaya dan Malang, Jawa Timur.
Sementara itu, satu di antara pemilik mobil mewah mengambil mobil miliknya dengan menunjukkan dokumen kepemilikan resmi berikut bukti pembayaran pajak.
Sedikitnya 14 mobil mewah dari berbagai merek yang berharga miliaran rupiah diamankan, karena diduga kuat tidak memiliki bukti kepemilikan yang resmi. Di antaranya mobil Ferrari 5 unit, Mclaren 3 unit, Mini Cooper 1 unit, Nissan GTR 1 unit, Porsche 2 unit, 1 mobil Aston Martin, dan 1 Lamborghini yang sudah dipastikan tidak memiliki surat kepemilikan resmi.
Belasan mobil mewah yang diduga kuat adalah mobil bodong diamankan dari sejumlah tempat. Di antaranya di ruas jalan di Surabaya dan Kota Malang, Jawa Timur.
Sementara itu, Senin siang, salah satu pemilik mobil mewah mendatangi Kantor Polda Jawa Timur untuk mengambil mobil super mewah miliknya. Nasion Said Marcos, pemilik mobil ini mengaku memiliki dokumen kepemilikan dan bukti pembayaran pajak. Ia mengaku, mobil mewahnya diamankan dari bengkel di Surabaya karena surat-suratnya berada di Jakarta.
Dengan dikembalikanya 1 mobil mewah yang disita, saat ini masih ada 13 unit mobil mewah terparkir di Mapolda Jawa Timur. Untuk pengusutan pidana dari kasus mobil mewah bodong ini, Polda Jawa Timur akan bekerjasama dengan pihak Bea Cukai, serta Bapenda Jatim yang memiliki data mobil-mobil mewah di Jawa Timur.
Dalam pemeriksaan legalitas kendaraan, Polda Jawa Timur juga mendatangkan teknisi untuk mengecek kesesuaian nomor rangka dan nomor mesin kendaraan. Berikut seperti diberitakan Fokus, 17 Desember 2019.
RingkasanVideo Terkait
-
07:20
VIDEO: Pengusaha yang Tahan Ijazah Datangi Rumah Wakil Wali Kota Surabaya
Nasional 15 Apr 2025, 11:30 WIB -
02:44
VIDEO: Wali Kota Surabaya Larang Penjualan Es Krim Beralkohol!
Nasional 08 Apr 2025, 16:30 WIB -
03:20
VIDEO: Viral! Stand Es Krim di Surabaya Disegel karena Diduga Mengandung Alkohol
Nasional 08 Apr 2025, 16:00 WIB
-
01:41
Kondisi Justin Bieber Mengkhawatirkan Fans, Mantan Manager Curigai Ikut Aliran Sesat?
Hiburan 10 jam yang lalu -
02:28
Kronologi Jerome Polin Disebut Jutek & Hanya Ramah ke Orang Terkenal
Hiburan 10 jam yang lalu -
01:50
Tak Selalu Emas, 5 Luxury Brand ini Bisa Jadi Investasi yang Menjanjikan!
Lifestyle 11 jam yang lalu -
03:10
Fachri Albar Positif Narkoba, Rayen Pono Laporkan Ahmad Dhani ke Polisi
Hiburan 11 jam yang lalu -
00:51
VIDEO: Misa Arwah untuk Paus Fransiskus Digelar di Katedral, Kamis Mendatang
TV 13 jam yang lalu -
02:20
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Ini Ungkapan Haru Para Artis Indonesia
Lifestyle 14 jam yang lalu -
01:18
VIDEO: Doa Rosario di Roma, Mengenang Paus Fransiskus
Internasional 14 jam yang lalu -
49:37
Enggak Main-Main Produksi Film Jumbo Emang Sultan Abis
Hiburan 14 jam yang lalu -
01:10
VIDEO: Bambu dapat Membantu Planet Mengatasi Krisis Iklim yang Kompleks
Sehat 15 jam yang lalu -
05:41
VIDEO: Dedi Mulyadi Tegaskan Bakal Memberantas Premanisme!
Nasional 15 jam yang lalu