:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/thumbnails/2940517/original/089092600_1571201089-ets-hari-20tanpa-20bayangan-20-jember-e78a-640x360-00004.jpg)
VIDEO: Siswa di Jember Antusias Eksperimen Hari Tanpa Bayangan
Fenomena unik hari tanpa bayangan atau kulminasi, menarik perhatian tersendiri bagi puluhan siswa di Jember, Jawa Timur. Mereka melakukan eksperimen sederhana, untuk membuktikan fenomena alam yang langka tersebut. Bagaimana eksperimen itu?
Fenomena kulminasi atau hari tanpa bayangan di Jember, Jawa Timur, terjadi Senin siang 14 Oktober 2019, tepat pukul 11.11 WIB. Tak mau menyia-nyiakan kesempatan ini, puluhan siswa Madrasah Aliyah Nurul Islam Jember, melakukan eksperimen sederhana sebagai pembuktian fenomena unik yang hanya terjadi dua kali dalam satu tahun.
Dengan menggunakan objek peralatan sederhana berbentuk tegak lurus, seperti alat tulis dan fas bunga, para siswa mengamati detik demi detik bayangan yang dihasilkan oleh objek.
Tepat pukul 11.11 WIB, bayangan objek perlahan menghilang. Fenomena ini terjadi akibat matahari berada tepat di atas garis khatulistiwa atau titik Zenith, yang menyebabkan bayangan pada benda tegak tidak terlihat.
Selain menambah pengetahuan di bidang Astronomi, para siswa antusias dengan eksperimen ini. Fenomena kulminasi sendiri di Indonesia hanya terjadi 2 kali dalam satu tahun, tepatnya sekitar Maret dan September. Letak geografis Jember yang berada pada garis lintang 7 derajat membuat fenomena hari tanpa bayangan terjadi Senin, 14 oktober 2019, pukul 11.11 WIB.
Fenomena kulminasi biasa ditandai dengan suhu udara yang lebih panas dibandingkan biasanya, karena terjadi pada puncak siklus musim kemarau.
Berikut liputannya pada Fokus, Selasa, 15 Oktober 2019
RingkasanVideo Terkait
-
03:05
VIDEO: PNS Polri di Jember Ditemukan Tewas di Sungai Usai Pamit Mancing
Nasional 17 Feb 2025, 11:00 WIB -
01:39
VIDEO: Kepergok Hendak Mencuri, Motor Curanmor di Jember Dibakar Massa
Nasional 14 Jan 2025, 17:00 WIB -
01:10
VIDEO: Duh! Temukan Sapi Hanyut, Warga di Jember Disebut Minta Tebusan Rp 10 Juta
Unik 27 Des 2024, 20:00 WIB
-
19:59
Fokus : Fenomena Hujan Es di Tasikmalaya Kejutkan Warga
TV 6 jam yang lalu -
53:38
Fokus Pagi : Dramatis, Pegawai Warung Makan di Banyuwangi Terjebak Api
TV 7 jam yang lalu -
00:41
VIDEO: Hindari Razia, Pemotor Rusak Pembatas Jalur Bus Transjakarta
TV 7 jam yang lalu -
00:48
VIDEO: Demo Ojol di Makassar Ricuh, Sempat Adu Jotos dengan Pengguna Jalan
TV 8 jam yang lalu -
01:10
VIDEO: Hujan Es Disertai Angin Kencang di Tasikmalaya Hebohkan Warga
TV 8 jam yang lalu -
02:09
VIDEO: Menhub: Gerbong Kereta Terbakar Bakal Diganti untuk Angkutan Lebaran
TV 8 jam yang lalu -
07:36
VIDEO: Cahaya dalam Sentuhan Al-Qur'an Braille
Inspirasi 10 jam yang lalu -
02:03
Kim SooHyun Beri Penjelasan Pekan Depan, Seo YeJi Muak Dikaitkan dengan Kim SooHyun
Hiburan 11 jam yang lalu -
02:31
VIDEO: Minyakita Bermasalah, Pedagang Cilacap Berhenti Jualan!
Nasional 12 jam yang lalu -
09:50
Pengakuan Fidya Kamalinda Tentang Kelakuan Orang Tuanya, Panggil Anjing Pakai Nama Cucu Sendiri!!!
Hiburan 12 jam yang lalu -
03:30
VIDEO: Modus Baru! LPG 3 Kg Disulap Jadi 12 Kg, Bareskrim Langsung Bertindak!
Nasional 12 jam yang lalu -
07:09
Pengakuan Fidya Kamalinda Tak Kuat Dengan Ortu, Tiba-Tiba Muncul Setelah Dikabarkan Hilang 10 Tahun
Hiburan 13 jam yang lalu -
02:23
Kota Besar Bakal Ubah Sampah Jadi Listrik, Tempuh Jarak Jauh Demi Tukar Uang
Nasional 13 jam yang lalu