Universitas Trisakti Peringati Tragedi 12 Mei 1998
Universitas Trisakti memperingati tragedi 12 Mei 1998 dengan menggelar upacara bendera di halaman kampus.
Seperti ditayangkan Liputan6 SCTV, Senin (13/5/2019), upacara diikuti oleh seluruh civitas akademika kampus Trisakti. Selain upacara, peringatan tragedi Trisakti kegiatan diisi napak tilas dan tabur bunga di lokasi tewasnya empat mahasiswa universitas tersebut.
Pihak universitas dan orangtua mahasiswa yang menjadi korban dalam peristiwa 12 Mei 1998 berharap, peristiwa tersebut dapat diselesaikan secara tuntas.
"Saya berharap pemerintah segera dituntaskan. Kita memaafkan semua tetapi hukum harus diungkap dahulu," ujar Sahir, orangtua almarhum Hery Hartanto.
Empat mahasiswa Trisakti yang menjadi korban tragedi di momen menjelang kejatuhan Orde Baru adalah Elang Mulia Lesmana, Hery Hartanto, Hafidin Royan, dan Hendrawan Sie.
RingkasanVideo Terkait
-
VIDEO: Terungkap! 960.000 Mahasiswa dan Pelajar Terpapar Judi Online
TV 17 jam yang lalu
-
VIDEO: Dari Pintu ke Pintu, Diaspora Indonesia Bangun Bisnis Produk Kantor dan Sekolah di AS
Bisnis 42 menit yang lalu -
Bikin Anak Lebih Tinggi, Ini Rahasia di balik Segelas Susu!
Kuliner 1 jam yang lalu -
Bikin Anak Lebih Tinggi, Ini Rahasia di balik Segelas Susu!
Kuliner 1 jam yang lalu -
VIDEO: Menyembuhkan Luka Bakar dengan Tepung Terigu, Benarkah Efektif?
Cek Fakta 2 jam yang lalu -
VIDEO: Mengurangi Dampak Negatif "Doomscrolling" di Masa Penuh Stres
Sehat 3 jam yang lalu -
VIDEO: Bonek dan The Jakmania Serukan Suara Perdamaian di BRI Liga 1
Sepak Bola 4 jam yang lalu -
VIDEO: Detik-detik Perbatasan Sayung Demak Terendam Banjir Rob, Mobilitas Terganggu
Unik 4 jam yang lalu -
VIDEO: Jerman akan Gelar Pemilu, Bagaimana Nasib Bantuan Ukraina?
Internasional 5 jam yang lalu -
VIDEO: Warga Keluhkan Jalanan Rusak Di Sleman yang Kerap Sebabkan Kecelakaan
Unik 5 jam yang lalu -
VIDEO: Bank Indonesia Akan Bekukan Rekening yang Terkait dengan Judi Online
Unik 14 jam yang lalu -
VIDEO: Pria Ini Ajarkan Cara Cepat Melepas Gigitan Ular, Berakhir Ngakak
Unik 15 jam yang lalu -
Ciri-Ciri Terkena Diabetes di Usia Muda, Kamu Wajib Waspada!
Lifestyle 15 jam yang lalu -
VIDEO: Fakta Kecelakaan Maut di Ngaliyan Semarang, Truk Tronton Diduga Rem Blong
Unik 16 jam yang lalu