Kemeriahan Peresmian MRT Jakarta
Minggu, 24 Maret 2019 pagi tadi, sejarah tercatat dengan diresmikannya moda raya terpadu atau MRT pertama di Indonesia oleh Presiden Jokowi. Kini masyarakat bisa menikmati buah pembangunan MRT fase pertama yang membentang dari Lebak Bulus hingga Bundaran HI.
Seperti ditayangkan Fokus Indosiar, Minggu (24/3/2019), Presiden Jokowi kembali menjajal MRT Jakarta. Jokowi naik MRT dari Stasiun Istora Mandiri, Senayan, menuju Bundaran HI, tempat peresmian MRT akan digelar. Sejumlah artis tanah air juga terlihat naik MRT bersama presiden.
Tak hanya itu, di lorong bawah tanah, presiden juga melakukan peletakkan batu pertama untuk dimulainya pembangunan MRT fase kedua yang terbentang sepanjang 8,3 kilometer dari Bundaran HI hingga Kampung Bandan, Jakarta Utara.
Di kawasan Bundaran HI, massa sudah berkerumun menanti menyaksikan peresmian MRT tersebut. Disaksikan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, presiden meresmikan pengoperasian MRT fase pertama itu.
Sebelum presiden menyapaikan pidatonya, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, juga menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada masyarakat dan pemerintah, termasuk kepada mantan-mantan Gubernur DKI Jakarta.
Kini masyarakat sudah bisa menggunakan MRT dan masih bisa merasakannya secara gratis hingga 31 Maret mendatang, sebelum mulai dikenakan biaya pada 1 April nanti. (Galuh Garmabrata)
RingkasanVideo Terkait
-
Fokus : Sungai Citarum Meluap, Permukiman Warga di Dayeuh Kolot Terendam Banjir
TV 30 menit yang lalu -
Fokus Pagi : Kebakaran Bengkel dan Rumah di Palembang, Tiga Penghuni Wanita Tewas
TV 50 menit yang lalu -
Fokus : Sungai Ciliwung Jakarta Meluap, Ratusan Rumah Kebanjiran
TV Kemarin pukul 20:25 WIB
-
VIDEO: Air Mata Prabowo Menitik Usai Umumkan Kenaikan Gaji Guru
TV 9 menit yang lalu -
VIDEO: Bengkel Sekaligus Rumah Terbakar, Tiga Wanita Tewas Seketika
TV 20 menit yang lalu -
9 Artis yang Gagal Terpilih untuk Peran di Film 'WICKED', Ada Siapa Saja?
Hiburan 3 jam yang lalu -
Krisdayanti Kalah Pilkada Kota Batu, Jeje Govinda Unggul di Kabupaten Bandung Barat
Hiburan 3 jam yang lalu -
Hasil Quick Count di Sejumlah Daerah
Nasional 3 jam yang lalu -
Tidak Terbukti Merendam Kaki dengan Metode Ion Elektrik Bisa Mengeluarkan Racun dari Tubuh
Cek Fakta 3 jam yang lalu -
'2ND MIRACLE IN CELL NO 7' Rilis Trailer, Rigen Rakelna Bersiap Untuk Piala Citra Tahun Depan
Hiburan 4 jam yang lalu -
Dukungan Jokowi dan Prabowo dalam Pilgub Jawa Tengah
Nasional 4 jam yang lalu -
Mungkinkah Pilkada Jakarta Dua Putaran?
Nasional 4 jam yang lalu -
Tarik Ulur Rencana Kenaikan PPN 12 Persen di Januari 2025
Bisnis 4 jam yang lalu -
Tarik Ulur Kenaikan PPN 12% Di 2025
Bisnis 4 jam yang lalu -
Hoaks Kesehatan, Dari Nasi Putih Sampai Vaksin, Apa Kata Dokter?
Cek Fakta 4 jam yang lalu -
VIDEO: Bagaimana Aturannya Jika Kotak Kosong Menang di Pilkada 2024?
Nasional 4 jam yang lalu -
Pilkada Serentak 2024
Nasional 4 jam yang lalu