Bentrok di Polewali Mandar, 5 Orang Kritis
Sejumlah korban yang mengalami luka parah usai terlibat bentrokan antar dua dusun di Desa Bala, Kecamatan Tuinambung, Polewali Mandar, Sulawesi Barat, langsung dilarikan ke rumah sakit.
Seperti ditayangkan Patroli Indosiar, Senin (28/1/2019), akibat kejadian ini, lima orang kritis dan beberapa diantaranya kehilangan tangan terkena tebasan parang. Sementara, satu korban tewas di lokasi kejadian.
Kelimanya mendapat perawatan medis di Rumah Sakit Umum Daerah Polewali Mandar dan Rumah Sakit Umum Kabupaten Majene.
Bentrokan berdarah berawal saat pelaksanaan acara Maulid Nabi antar dusun. Saat rombongan arak-arakan kuda menari (kuda patuddu) melintas, terjadi senggolan diantara dua dusun ini.
Tak mampu menguasai diri, kedua warga yang masih memiliki hubungan keluarga terlibat pertengkaran. Salah satunya adalah mantan narapidana kasus penganiayaan.
Usai kejadian, jajaran kepolisian bersenjata lengkap berjaga-jaga di lokasi. Sementara para korban masih menjalani perawaatan intensif. (Rio Audhitama Sihombing)
RingkasanTag Terkait
Video Terkait
-
Fokus : Mencoblos di Lokasi Pengungsian Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
TV 22 jam yang lalu -
Fokus Pagi : Pemakaman Korban Kecelakaan Ditabrak Truk di Slipi
TV 22 jam yang lalu -
Fokus : Dihanyutkan Banjir, Ambulans Milik Puskesmas di Kab. Lima Puluh Kota Dievakuasi
TV 26 Nov 2024, 17:40 WIB
-
Ghea Indrawari Dijodohkan Dengan Edbert Laos Gara-Gara Pertanyaan 'Bu Sherly, Adakah Calon Mantu?'
Hiburan 19 menit yang lalu -
Dijodohkan Warganet Dengan Boy William, Sarwendah Merasa Risih
Hiburan 24 menit yang lalu -
VIDEO: Aipda R, Penembak Siswa SMKN 4 Semarang Resmi Ditahan
Nasional 2 jam yang lalu -
3 Rekomendasi Brand Parfum Lokal Untuk Musim Hujan
Wanita 2 jam yang lalu -
Rahayu Effendi, Aktris Senior & Ibunda Dede Yusuf, Meninggal Dunia Dalam Usia 82 Tahun
Hiburan 2 jam yang lalu -
Liverpool Hajar Real Madrid, Wakil Indonesia di BWF World Tour Finals 2024
Sepak Bola 2 jam yang lalu -
VIDEO: Hasil Quick Cout Pilkada 2024 Depok, PKS Tumbang Setelah 20 Tahun
Nasional 2 jam yang lalu -
Terekam CCTV, Detik-Detik Rumah Dinas Wakil Bupati Solok Selatan Ditembak Pasca PILKADA
Hiburan 3 jam yang lalu -
VIDEO: Praperadilan Tom Lembong Ditolak, Kasus Korupsi Impor Gula Berlanjut!
TV 15 jam yang lalu -
VIDEO: Tiket Pesawat Turun 10 Persen Libur Nataru Jadi Lebih Hemat
TV 15 jam yang lalu -
VIDEO: Emak-Emak Parkir Mobil di Tengah Jalan, Panik Usai Bikin Macet
Unik 16 jam yang lalu -
VIDEO: Kabar Gembira! Gaji Guru ASN dan Non-ASN Naik di Tahun 2025
TV 16 jam yang lalu -
VIDEO: Diduga Tembak Siswa SMK, Anggota Polrestabes Jalani Pra-Rekonstruksi
TV 17 jam yang lalu