VIDEO: AC Milan Takluk di San Siro dari Real Betis

VIDEO: AC Milan Takluk di San Siro dari Real Betis

AC Milan gagal memanfaatkan keangkeran San Siro kala bertemu Real Betis dalam laga lanjutan Liga Europa Grup F, Jumat (26/10) dinihari WIB.

Tim asuhan Gennaro Gattuso harus mengakui kekalahannya dengan skor tipis 1-2.

Bermain di hadapan pendukung setianya, AC Milan justru kesulitan menciptakan peluang berbahaya ke gawang Real Betis. Malah sebaliknya, tim lawan justru lebih sering memberikan ancaman ke lini pertahanan tim asuhan Gennaro Gattuso itu.

Ringkasan

Oleh Adreanus Titus pada 26 October 2018, 05:20 WIB

Tag Terkait


Video Terkait

Spotlights